Senin, 12 Oktober 2015

Materi 5 Perencanaan Perancangan Sistem Informasi (1/A)



Perencanaan Proyek (Project Planning) merupakan awal dari serangkaian aktivitas secara kolektif dari sebuah proses Manajemen Proyek Perangkat Lunak. Proses manajemen proyek perangkat lunak dimulai dengan kegiatan project planning (perencanaan proyek). Yang pertama dari aktifitas ini adalah estimation (perkiraan).
Faktor-faktor yang mempengaruhi estimasi:
a)      Project Complexity (Kompleksitas Proyek)
b)      Project Size (Ukuran Proyek)
c)      Structural Uncertainty (Ketidakpastian Struktural)
Ruang Lingkup Perangkat Lunak adalah sebagai berikut:
a)      Fungsi
b)      Kinerja,
c)      Batasan
d)      Interface
e)      Hardware yang mengeksekusi devices
f)       Software yang suah ada dan harus dikoneksikan
g)      Manusia yang menggunakan perangkat lunak
h)      Prosedur
i)        Realibilitas (Keandalan)
Untuk merekayasa perangkat lunak harus :
a)      Mengerti kebutuhan pelanggan
b)      Mengerti konteks bisnis
c)      Mengerti batasan-batasan proyek
d)     Mengerti motivasi pelanggan
e)      Mengerti alur kearah perubahan
      Sistem informasi terdiri dari komponen-komponen yang disebut blok bangunan (building blok), yang terdiri dari komponen input, komponen model, komponen output, komponen teknologi, komponen hardware, komponen software, komponen basis data, dan komponen kontrol. Semua komponen tersebut saling berinteraksi satu dengan yang lain membentuk suatu kesatuan untuk mencapai sasaran.
      Sistem informasi terdiri dari elemen-elemen yang terdiri dari orang, prosedur, perangkat keras, perangkat lunak, basis data, jaringan komputer dan komunikasi data. Semua elemen ini merupakan komponen fisik.
      Arsitektur informasi (atau arsitektur teknologi informasi, arsitektur sistem informasi, infrastruktur teknologi informasi) adalah suatu pemeta-an atau rencana kebutuhan-kebutuhan informasi di dalam suatu organisasi (Turban, McLean, Wetherbe, 1999). Arsitektur ini berguna sebagai penuntun bagi operasi sekarang atau menjadi cetak-biru (blueprint) untuk arahan di masa mendatang. Tujuan dari arsitektur ini adalah agar bagian teknologi informasi memenuhi kebutuhankebutuhan bisnis strategis organisasi. Oleh karena itu, arsitektur informasi memadukan kebutuhan informasi, komponen sistem informasi, dan teknologi pendukung.
      Salah satu komponen sistem informasi adalah manusia. Sumber daya manusia yang menjadi komponen sistem informasi sesungguhnya dapat dibagi menjadi dua, yaitu pemakai akhir dan spesialis TI.
      Untuk organisasi yang kecil, unit PDE terkadang hanya berupa seorang pegawai yang mengurusi dari pemasukan data, pembuatan program, sampai ke pembangkitan laporan. Keadaan seperti ini banyak dijumpai di Indonesia. Untuk organisasi yang cukup besar, unit ini berupa ;ebuah bagian atau departemen yang memiliki kepala bagian atau manajer. Pada perusahaan yang besar, PDE terkadang berkedudukan sebagai divisi yang dikepalai oleh seorang direktur, wakil direktur, atau manajer umum (general manager).


Disusun oleh :
Kelas: A Kelompok : 1
1.    Marlia Fransiska    122110020
2.    Agus Maulana A        122110082
3.    Aldianto Lano S        122120067
4.    Muhammad Jangki D    122120068

Download materi lengkap :
1. Materi
2. Presentasi

66 komentar:

  1. A_Kelompok2
    Materi : https://drive.google.com/open?id=0B-LrUISpuE--M2VGb3ZTQ01yVFE
    Presentasi : https://drive.google.com/open?id=0B-LrUISpuE--elUyekhIMVZNMWs

    BalasHapus
  2. A - 122130279 - Muhammad Agung Susanto

    Tugas 6

    Obyek :SISTEM INFORMASI MAX (semacam tempat cukur)
    Dengan adanya sistem informasi ini akan mempermudah para pelanggan untuk membayar administrasi dan merekap data keuangan dengan valid . Selain itu juga dapat melakukan promosi dengan lebih cepat kepada masyarakat luas untuk dapat menarik para pelanggan lebih banyak.

    Perencanaan Kebutuhan Pembuatan Sistem Informasi
    -Software yang digunakan
    -Desain web
    -Kebutuhan komputer
    -Biaya pembuatan
    -Biaya operasional
    -Perlunya data yang akurat
    -Mempercepat penyampaian informasi kepada pelanggan
    -Mudah dalam mengakses data
    -Biaya pemeliharaan

    BalasHapus
  3. A - 122130279 - Muhammad Agung Susanto

    Tugas 6

    Obyek :SISTEM INFORMASI MAX (semacam tempat cukur)
    Dengan adanya sistem informasi ini akan mempermudah para pelanggan untuk membayar administrasi dan merekap data keuangan dengan valid . Selain itu juga dapat melakukan promosi dengan lebih cepat kepada masyarakat luas untuk dapat menarik para pelanggan lebih banyak.

    Perencanaan Kebutuhan Pembuatan Sistem Informasi
    -Software yang digunakan
    -Desain web
    -Kebutuhan komputer
    -Biaya pembuatan
    -Biaya operasional
    -Perlunya data yang akurat
    -Mempercepat penyampaian informasi kepada pelanggan
    -Mudah dalam mengakses data
    -Biaya pemeliharaan

    BalasHapus
  4. A_122130258_Maulana Risakti

    Tugas 6

    Sistem Informasi pada UMKM di Sentra Perak Kota Gede

    Sistem informasi yang disarankan adalah dengan membuat website yang berisikan informasi-informasi UMKM perak secara online, pembelian cindera mata secara online, dan informasi lain. dengan adanya informasi ini maka diharapkan akan dapat meningkatkan penjualan produk baik nasional maupun internasional

    Perencanaan Kebutuhan Sistem Informasi
    -Komputer
    -Jaringan Internet
    -Biaya Operasional
    -Informasi yang ingin di inputkan

    BalasHapus
  5. Tugas 6
    A 122130190 Kresna Adi N
    SISTEM INFORMASI ARFA BARBER SHOP
    Dengan adanya sistem informasi akan mempermudah para pelanggan untuk membayar administrasi dan merekap data keuangan dengan valid . Selain itu juga dapat melakukan promosi dengan lebih cepat kepada masyarakat luas untuk dapat menarik para pelanggan lebih banyak.

    Perencanaan Kebutuhan Pembuatan Sistem Informasi
    -Software yang digunakan
    -Desain web
    -Kebutuhan komputer
    -Biaya pembuatan
    -Biaya operasional
    -Perlunya data yang akurat
    -Mempercepat penyampaian informasi kepada pelanggan
    -Mudah dalam mengakses data
    -Biaya pemeliharaan

    BalasHapus
  6. Tugas 6
    A 122130190 Kresna Adi N
    SISTEM INFORMASI ARFA BARBER SHOP
    Dengan adanya sistem informasi akan mempermudah para pelanggan untuk membayar administrasi dan merekap data keuangan dengan valid . Selain itu juga dapat melakukan promosi dengan lebih cepat kepada masyarakat luas untuk dapat menarik para pelanggan lebih banyak.

    Perencanaan Kebutuhan Pembuatan Sistem Informasi
    -Software yang digunakan
    -Desain web
    -Kebutuhan komputer
    -Biaya pembuatan
    -Biaya operasional
    -Perlunya data yang akurat
    -Mempercepat penyampaian informasi kepada pelanggan
    -Mudah dalam mengakses data
    -Biaya pemeliharaan

    BalasHapus
  7. Tugas 6
    A 122120068 Muhammad Jangki Dausat
    SISTEM INFORMASI KELOMPOK TANI
    Dengan adanya sistem informasi di kelompok tani di daerah desa gembong pacitan dapat memberikan wawasan terhadap warga lain yang menginginkan ketahuan tentang kelompok tani ini dan dapat melihat cara menanam tanaman yang benar dan cara perawatannya.

    Perencanaan kebutuhan pembuatan sistem informasi
    -Pembuatan WEB
    -Biaya pembelian domain
    -memberikan informasi bagi yang membutuhkan

    BalasHapus
  8. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  9. Tugas 6
    A 122130144 Hannu Pratama Aji
    SISTEM INFORMASI UKM KERUPUK KULIT PISANG
    Dengan adanya sistem informasi di UKM ini,dapat mempermudah pelaku UKM dalam mempromosikan produknya serta memepermudah dalam pemasarannya.Selain itu,konsumen juga akan mudah dalam memesan produk serta bila ada kritikan dari komsumen akan mudah di sampaikan kepada pelaku UKM tersebut.


    Perencanaan kebutuhan pembuatan sistem informasi
    -Desain web
    -Biaya pembelian domain
    -Biaya pembuatan
    -Biaya perawatan
    -Mempercepat penyampaian informasi kepada calon konsumen
    -Mempermudah calon konsumen dalam mengakses data

    BalasHapus
  10. Tugas 6
    A 122130144 Hannu Pratama Aji
    SISTEM INFORMASI UKM KERUPUK KULIT PISANG
    Dengan adanya sistem informasi di UKM ini,dapat mempermudah pelaku UKM dalam mempromosikan produknya serta memepermudah dalam pemasarannya.Selain itu,konsumen juga akan mudah dalam memesan produk serta bila ada kritikan dari komsumen akan mudah di sampaikan kepada pelaku UKM tersebut.


    Perencanaan kebutuhan pembuatan sistem informasi
    -Desain web
    -Biaya pembelian domain
    -Biaya pembuatan
    -Biaya perawatan
    -Mempercepat penyampaian informasi kepada calon konsumen
    -Mempermudah calon konsumen dalam mengakses data

    BalasHapus
  11. A_122130156_Arranda Syahfitra Siregar

    Tugas 6
    SISTEM INFORMASI TOASTCA CAFE
    Dengan adanya sistem informas di TOASTCA CAFE ini akan meningkatkkan produktivitas penjualan dan pemasarannnnya untuk memperkenalkan produk yang dibuat oleh TOASTCA CAFÉ ini. Dan dapat mengetahui hari-hari special dengan harga promo dan dapat mengetahui produk-produk baru yang akan di buat oleh TOASTCA CAFÉ ini.

    Perencanaan Kebutuhan Pembuatan Sistem Informasi
    -Software yang digunakan
    -Desain web
    -Kebutuhan komputer
    -Biaya pembuatan
    -Biaya operasional
    -Perlunya data harga produk
    -Jaringan Internet

    BalasHapus
  12. A_122130156_Arranda Syahfitra Siregar

    Tugas 6
    SISTEM INFORMASI TOASTCA CAFE
    Dengan adanya sistem informas di TOASTCA CAFE ini akan meningkatkkan produktivitas penjualan dan pemasarannnnya untuk memperkenalkan produk yang dibuat oleh TOASTCA CAFÉ ini. Dan dapat mengetahui hari-hari special dengan harga promo dan dapat mengetahui produk-produk baru yang akan di buat oleh TOASTCA CAFÉ ini.

    Perencanaan Kebutuhan Pembuatan Sistem Informasi
    -Software yang digunakan
    -Desain web
    -Kebutuhan komputer
    -Biaya pembuatan
    -Biaya operasional
    -Perlunya data harga produk
    -Jaringan Internet

    BalasHapus
  13. A_122130179_Panji Putra Utama

    Tugas 6
    SISTEM INFORMASI ANA'S CAKE
    Dengan adanya sistem informasi di ANA'S CAKE ini akan mempermudah melakukan pemasaran dan promosi produk yang dijual. Selain itu pelanggan akan dimudahkan dalam pemesanan dan mengetahui produk apa aja yang sedang memiliki diskon-diskon atau promo-promo menarik.

    Perencanaan Kebutuhan Pembuatan Sistem Informasi
    - Komputer
    - Software yang akan digunakan
    - Jaringan internet
    - Desain WEB
    - Biaya pembelian domain
    - Biaya pembuatan
    - Input data produk

    BalasHapus
  14. A_122130207_Avidito Rio Saputra

    TUGAS 6

    OBYEK : PAUD TELADAN 1 Sleman,
    Sistem Infomasi yang di rencanakan : Website mengenai PAUD TELADAN 1 Sleman,

    Perencanaan kebutuhan yang di butuhkan untuk memulai Sistem Informasi Website :
    - Komputer : Untuk Memudahkan pengguna dalam membuat website, mengenai PAUD TELADAN 1 Sleman,
    - Jaringan Internet : Untuk Memperluas Informasi mengenai PAUD TELADAN 1 Sleman,
    Di Media Sosial.
    - Desain website : Untuk Menambah ketertarikan kepada pembaca berupa:
    Foto: Kegiatan Maupun Prestasi Siswa PAUD TELADAN 1 Sleman,
    - Operator : Untuk Membantu Menambahkan Beberapa Informasi di Website, mengenai PAUD TELADAN 1 Sleman.

    BalasHapus
  15. A_122130009_Diaz Putra Dwipantara

    Tugas 6
    Sistem Informasi Tela-Tela
    Dengan adanya sistem informasi di Tela - Tela ini akan mempermudah melakukan pemasaran dan promosi produk yang dijual. Selain itu pelanggan akan dimudahkan dalam pemesanan dan bisa order secara online sehingga dapat dilakukan pengiriman produk baik jarak dekat ataupun pengiriman hingga luar kota.

    Perencanaan Kebutuhan Pembuatan Sistem Informasi
    - Laptop / Komputer
    - Software yang akan digunakan
    - Koneksi Internet
    - Desain WEB
    - Biaya pembelian domain
    - Biaya pembuatan
    - Input data produk
    - Maintenance (pemeliharaan)

    BalasHapus
  16. B - 122130048 - Ary Cahyadi

    Tugas 6
    Dengan adanya sistem informasi di Starbucks akan lebih mempermudah untuk reservasi tempat, mengetahui tempat masih tersedia atau tidak, selain itu juga dapat melakukan promosi produk dengan mudah dan cepat.

    perecanaan kebutuhan pembuatan sistem informasi :
    - Laptop / Komputer
    - Software yang akan digunakan
    - Koneksi Internet
    - Desain WEB
    - Biaya pembelian domain
    - Input data produk dan tempat
    - Karyawan sebagai operator

    BalasHapus
  17. Tugas 6
    A -122130138-M.Dhinno.Setyawan
    SISTEM INFORMASI UKM KERUPUK FAMILY
    Dengan adanya sistem informasi di UKM kerupuk family dapat mempermudah UKM tersebut dalam mempromosikan produknya serta memepermudah dalam pemasaran.Selain itu,konsumen juga akan mudah dalam memesan produk serta bila ada kritikan atau saran dari komsumen akan mudah di sampaikan kepada ukm tersebut.


    Perencanaan kebutuhan pembuatan sistem informasi
    -Laptop / Komputer
    -Software yang akan digunakan
    - Koneksi Internet
    -Desain web
    -Biaya pembelian domain
    -Biaya pembuatan
    -Biaya perawatan
    -mempermudah dalam menginput data-data yang di butuhkan.

    BalasHapus
  18. Tugas 6
    A -122130138-M.Dhinno.Setyawan
    SISTEM INFORMASI UKM KERUPUK FAMILY
    Dengan adanya sistem informasi di UKM kerupuk family dapat mempermudah UKM tersebut dalam mempromosikan produknya serta memepermudah dalam pemasaran.Selain itu,konsumen juga akan mudah dalam memesan produk serta bila ada kritikan atau saran dari komsumen akan mudah di sampaikan kepada ukm tersebut.


    Perencanaan kebutuhan pembuatan sistem informasi
    -Laptop / Komputer
    -Software yang akan digunakan
    - Koneksi Internet
    -Desain web
    -Biaya pembelian domain
    -Biaya pembuatan
    -Biaya perawatan
    -mempermudah dalam menginput data-data yang di butuhkan.

    BalasHapus
  19. C - 122140037 - Maria Yosefin
    TUGAS 6
    Sistem Informasi Terang bulan " HAO-HAO " ini akan mempermudah melakukan pemasaran dan promosi produk yang dijual. Selain itu pelanggan akan dimudahkan dalam pemesanan dan bisa order secara online sehingga dapat dilakukan pengiriman produk baik jarak dekat ataupun pengiriman hingga luar kota.

    Perencanaan Kebutuhan Pembuatan Sistem Informasi
    - Laptop / Komputer
    - Software yang akan digunakan
    - Koneksi Internet
    - Desain WEB
    - Biaya pembelian domain
    - Biaya pembuatan
    - Input data produk
    - Maintenance (pemeliharaan)

    BalasHapus
  20. A-122130059-Susi Dwi Rahayu
    Tugas 6
    Sistem Perancangan ESTU Travel, dengan dirancangnya sistem informasi ini diharapkan akaan mempermudah estu trevel dalam proses pemasaran dan penjualan tiket. Disamping itu pelanggan juga merasa senang dan mudah dalam pembelian tiket karena pelayanan yang dilakukan oleh estu travel baik.

    Perancangan kebutuhan pembuatan sistem informasi
    1. Orang/ operator (Perancangan sumber daya manusia)
    2. Prosedur/intruksi
    3. perancangan input (mendapatkan data)
    4. perancangan output (informasi yg dikelurkan untuk umum atau hanya pt tesebut saja.
    5. perancangan teknologi. (komputer, software)
    6. perancangan data base (menyimpan file)
    7.perancangan jaringan (internet)

    BalasHapus
  21. A-122130005-Bambang wahyu s
    tugas 6
    Sistem Perancangan penyetan Mas kobis, dengan di rancang sistem informasi ini di harapkan akan mempermudah penyetan mas kobis dalam proses pemasaran dan penjualan. di samping itu pelanggan juga bisa order secara online atau via delivery dalam satu kota.

    Perancangan kebutuhan pembuatan sistem informasi.
    1. laptop / komputer.
    2. operator
    3.software yang akan di gunakan
    4. koneksi internet.
    5. desain web
    6.biaya pembelian domain.
    7. biaya pembuatan
    8. input data produk
    9.maintenace

    BalasHapus
  22. A-122130005-Bambang wahyu s
    tugas 6
    Sistem Perancangan penyetan Mas kobis, dengan di rancang sistem informasi ini di harapkan akan mempermudah penyetan mas kobis dalam proses pemasaran dan penjualan. di samping itu pelanggan juga bisa order secara online atau via delivery dalam satu kota.

    Perancangan kebutuhan pembuatan sistem informasi.
    1. laptop / komputer.
    2. operator
    3.software yang akan di gunakan
    4. koneksi internet.
    5. desain web
    6.biaya pembelian domain.
    7. biaya pembuatan
    8. input data produk
    9.maintenace

    BalasHapus
  23. C-122140133-Alvin Arfiyanto
    SISTEM INFORMASI UKM Abon Sapi
    Dengan adanya sistem informasi di UKM ini,dapat mempermudah pelaku UKM dalam mempromosikan produknya serta memepermudah dalam pemasarannya.Selain itu,konsumen juga akan mudah dalam memesan produk,jadi tidak perlu repot untuk datang langsung menemui penjualnya/konsumen


    Perencanaan kebutuhan pembuatan sistem informasi
    -Desain web
    -Biaya pembelian domain
    -Biaya pembuatan
    -Biaya perawatan
    -Mempercepat penyampaian informasi kepada calon konsumen
    -Mempermudah calon konsumen dalam mengakses data

    BalasHapus
  24. C-122140133-Alvin Arfiyanto
    SISTEM INFORMASI UKM Abon Sapi
    Dengan adanya sistem informasi di UKM ini,dapat mempermudah pelaku UKM dalam mempromosikan produknya serta memepermudah dalam pemasarannya.Selain itu,konsumen juga akan mudah dalam memesan produk,jadi tidak perlu repot untuk datang langsung menemui penjualnya/konsumen


    Perencanaan kebutuhan pembuatan sistem informasi
    -Desain web
    -Biaya pembelian domain
    -Biaya pembuatan
    -Biaya perawatan
    -Mempercepat penyampaian informasi kepada calon konsumen
    -Mempermudah calon konsumen dalam mengakses data

    BalasHapus
  25. C-122140133-Alvin Arfiyanto
    SISTEM INFORMASI UKM Abon Sapi
    Dengan adanya sistem informasi di UKM ini,dapat mempermudah pelaku UKM dalam mempromosikan produknya serta memepermudah dalam pemasarannya.Selain itu,konsumen juga akan mudah dalam memesan produk,jadi tidak perlu repot untuk datang langsung menemui penjualnya/konsumen


    Perencanaan kebutuhan pembuatan sistem informasi
    -Desain web
    -Biaya pembelian domain
    -Biaya pembuatan
    -Biaya perawatan
    -Mempercepat penyampaian informasi kepada calon konsumen
    -Mempermudah calon konsumen dalam mengakses data

    BalasHapus
  26. A_122130230_Brian Pratama Situmorang

    Tugas 6

    Obyek : Desa Ngelosari Kaliurang, Yogyakarta
    Dengan dibuatnya sistem informasi ini diharapkan dapat menarik wisatawan baik lokal maupun mancanegara untuk berkunjung ke Desa Ngelosari Kaliurang, Yogyakarta untuk menikmati makanan khas, kerajinan, kesenian, dan potensi yang ada di Desa Ngelosari Kaliurang, Yogyakarta.
    Perancangan kebutuhan :
    - komputer / laptop
    - internet
    - website
    - informasi produk,kerajinan,kesenian yang ada
    - biaya
    - media cetak / elektronik
    - admin

    BalasHapus
  27. A_122130276_REXY ALTAMIRANO
    Obyek : Kampung Cyber RT.36, RW. 09, Taman, kelurahan Patehan, kecamatan Kraton
    Dengan dibuatnya sistem informasi ini diharapkan penduduk kampung tidak buta internet dan dapat mempermudah komunikasi antar warga dan juga dapat mempermudah dalam melakukan bisnis jual beli tertentu.
    Perancangan Kebutuhan :
    -komputer
    -internet
    -website
    -biaya admin,perawatan,pelaksanaan
    -media elektronik/cetak

    BalasHapus
  28. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  29. A - 122130203 - Zeriqo Hamzah Ambiya

    Obyek : Pecinta Tamiya di Indramayu (PETA INDRAMAYU)
    Dengan adanya sistem informasi yang akan dibuat, pecinta tamiya di Indramayu diharapkan mampu mempermudah komunikasi antar anggota PETA. selain itu juga diharapkan mampu berkomunikasi antara PETA lainnya jika ada perlombaan dikota lain. Informasi-informasi penting dari pusat (organisasi pusat) juga dapat di ketahui oleh semua anggota Peta seperti jadwal pertandingan, stock barang, dll. Dalam sistem informasi ini juga dapat sharing mengenai permasalahan yang berkaitan dengan Tamiya, mengupas tuntas tentang tamiya, memperluas ilmu tentang tamiya yang tujuannya menambah kemampuan mengoprasikan tamiya di seluruh masyarakat indramayu khususnya anggota PETA itu sendiri.

    Kebutuhan perancangan :
    - komputer / laptop
    - internet
    - website
    - informasi dari musyawarah anggota, program perlombaan, termasuk inforasi dari organisasi pusat (seperti pameran, dll).
    - admin

    BalasHapus
  30. A – 122110020 – Marlia Fransiska

    Obyek: Toko – toko pakaian wanita yang ada di Yogyakarta (Adele, Viola, I Love Fashion, Edera)
    Sistem informasi yang akan dibuat adalah website untuk menggabungkan beberapa toko pakaian wanita yang belum memiliki website untuk memasarkan produknya. Sehingga website ini menjadi Online Department Store pertama yang ada di Yogyakarta. Selain membantu para pemilik toko untuk memperluas pasarannya karena produknya dapat dilihat atau diakses dari mana saja, website ini juga membantu para pelanggan untuk melakukan window shopping tanpa perlu mengunjungi toko-toko satu persatu.
    Perancangan kebutuhan pembuatan sistem informasi:
    1. Desain website
    2. Mengestimasikan LOC dan FP untuk menghitung biaya pembuatan website
    3. Menentukan anggaran, usaha, dan waktu untuk penyelesaian website
    4. Menentukan jumlah personil yang dibutuhkan untuk pembuatan website

    BalasHapus
  31. A_122130063_DESTA AISYIAH
    Obyek : Desa Wisata Salak, Turi
    Tujuan pembuatan sistem informasi ini ialah sebagai sarana pengembangan pariwisata di desa wisata salak, Turi melalui media maya yaitu dengan pembuatan website. Website ini diharapkan dapat menjadi informasi untuk para wisatawan lokal maupun mancanegara yang ingin mengetahui beraneka ragam jenis salak yang ada di Yogyakarta.
    Dalam melakukan perancangan sistem informas ini dibutuhkan :
    1. komputer / laptop
    2. Jaringan Internet
    3.Website
    4. Informasi ragam jenis buah salak
    5. Biaya (Pembelian domain, Perawatan, dll)
    6. Operator atau admin

    BalasHapus
  32. A_122130231_Danar Teguh Santoso

    Obyek : Pecinta burung prambanan
    Dengan adanya sistem informasi yang akan dibuat, pecinta pecinta burung diharapkan mampu mempermudah komunikasi antar anggota pecinta burung atau kicau mania. selain itu juga diharapkan mampu berkomunikasi antara pecita burung lainnya jika ada perlombaan dikota lain. Informasi-informasi penting dari pusat (organisasi pusat) juga dapat di ketahui oleh semua anggota pecinta burung seperti jadwal perlombaan, hasil lomba, harga burung, cara perawatan, dll. Dalam sistem informasi ini juga dapat sharing mengenai permasalahan yang berkaitan dengan burung, mengupas tuntas tentang burung, memperluas ilmu tentang dunia perburungan yang tujuannya agar memajukan dunia perburungan di wilayah prambanan.

    Kebutuhan perancangan :
    - komputer / laptop
    - internet
    - website
    - informasi dari musyawarah anggota, program perlombaan, termasuk inforasi dari organisasi pusat, dll.
    - admin

    BalasHapus
  33. A_122130277_Endinsya Irfa Nahara

    Tugas 6
    Sistem Informasi pada UMKM di Pusat Kerajinan Kulit Manding

    Sistem informasi yang dibuat bertujuan untuk memberikan informasi informasi tentano UMKM bersangkutan tentano sejarah, pembelian cindera mata, dll. dengan adanya sistem informasi ini maka diharapkan akan dapat meningkatkan penjualan dan semakin menyebarluaskan ke eksisan UMKM tersebut.

    Perencanaan Kebutuhan Sistem Informasi
    -KOMPUTER
    -Jaringan Internet
    -Website
    -Biaya
    -Informasi - informasi dari seluruh umkm yang ada

    BalasHapus
  34. A_122130223_Zyan Kharisma

    Tugas 6
    Sistem Informasi pada UD. Kemilau Indah Majenang

    Untuk mempermudah informasi tentang alat permainan dan edukasi TK/PAUD, seperti jungkat jungkit, ayunan, dan lain-lain. Informasi ini diharapkan agar memberi kreativitas pada anak dan sebagai sarana bermain bagi anak-anak khususnya anak TK/PAUD, serta mempermudah guru TK/PAUD memberikan bahan ajar yang sesuai bagi anak didiknya.

    Perencanaan Kebutuhan Sistem Informasi :
    -Komputer
    -Jaringan Internet
    -Website
    -Informasi yang baru untuk daya kreativitas anak-anak

    BalasHapus
  35. B-122130081-Anhar Dwi Kuntoro
    Tugas 6

    Obyek : Plaza Ambarrukmo, Jl. Laksda Adisucipto, Kec. Depok, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55281
    Dengan dibuatnya sistem informasi ini diharapkan dapat menarik konsumen baik lokal maupun mancanegara untuk berkunjung ke: Plaza Ambarrukmo, Jl. Laksda Adisucipto, Kec. Depok, Sleman untuk menikmati berbagai jenis batik yang ada di Batik keris
    Perancangan kebutuhan :
    - komputer / laptop
    - internet
    - website
    - biaya
    - media cetak / elektronik
    - admin

    BalasHapus
  36. D - 122130246 - Raafi Nur Razaaq
    Tugas 6

    Obyek : Pecinta Kura-Kura
    Dengan dibuatnya sistem informasi ini diharapkan dapat menjadi wadah bagi pecinta kura kura untuk berbagi tips dan trik cara merawat peliharaan kura kura dengan baik dan sekaligus sebagai sarana untuk berbagi ilmu mengenai reptil ini.
    Perancangan kebutuhan :
    - Hardware
    - Internet
    - Software
    - Operator / Manajemen pengelola

    BalasHapus
  37. SISTEM INFORMASI FISIK toko olahraga
    Dengan adanya sistem informasi akan mempermudah para pelanggan untuk membayar administrasi dan merekap data keuangan dengan valid . Selain itu juga dapat melakukan promosi dengan lebih cepat kepada masyarakat luas untuk dapat menarik para pelanggan lebih banyak.

    Perencanaan Kebutuhan Pembuatan Sistem Informasi
    -Software yang digunakan
    -Desain web
    -Kebutuhan komputer
    -Biaya pembuatan
    -Biaya operasional
    -Perlunya data yang akurat
    -Mempercepat penyampaian informasi kepada pelanggan
    -Mudah dalam mengakses data
    -Biaya pemeliharaan

    BalasHapus
  38. A - 122130095 - Satria Anung Wibawa

    Tugas 6
    Sistem informasi Ikatan Mahasiswa Bengkulu Jogja
    Dengan adanya sistem informasi di Ikatan Mahasiswa Bengkulu Jogja akan lebih mempermudah untuk menyebarkan informasi antara mahasiswa benkulu yang sedang di jogja
    perecanaan kebutuhan pembuatan sistem informasi:
    - Laptop / Komputer
    - Software yang akan digunakan
    - Koneksi Internet
    - Desain WEB
    - Biaya pembelian domain
    - Input data produk dan tempat

    BalasHapus
  39. A - 122130032 - Pradeas Ridiasa

    Tugas 6
    Sistem informasi Persatuan Sepakbola Sleman Jakal10
    Dengan adanya sistem informasi di Persatuan Sepakbola Sleman Jakal10 akan lebih mempermudah untuk menyebarkan informasi antar penduduk khususnya pecinta sepakbola Sleman.
    perecanaan kebutuhan pembuatan sistem informasi:
    - Laptop / Komputer
    - Software yang akan digunakan
    - Koneksi Internet
    - Desain WEB
    - Biaya pembelian domain
    - Input data produk dan tempat
    - Informasi data melalui web resmi pss-leman.co.id

    BalasHapus
  40. A - 122130032 - Pradeas Ridiasa

    Tugas 6
    Sistem informasi Persatuan Sepakbola Sleman Jakal10
    Dengan adanya sistem informasi di Persatuan Sepakbola Sleman Jakal10 akan lebih mempermudah untuk menyebarkan informasi antar penduduk khususnya pecinta sepakbola Sleman.
    perecanaan kebutuhan pembuatan sistem informasi:
    - Laptop / Komputer
    - Software yang akan digunakan
    - Koneksi Internet
    - Desain WEB
    - Biaya pembelian domain
    - Input data produk dan tempat
    - Informasi data melalui web resmi pss-leman.co.id

    BalasHapus
  41. B_122130127_Rizqi Wahyu Setiawan

    Tugas 6

    Obyek : Tampan Street Bar, alamat : Jln Pemuda, Kec. Muntilan, Magelang
    Dengan dibuatnya sistem informasi ini diharapkan dapat menarik minat konsumen baik didaerah tersebut maupun luar kota,juga dapat mempermudah dalam melakukan bisnis jual beli tertentu melalui jaringan internet dengan menggunakan website.
    Perancangan Kebutuhan :
    - Laptop / PC
    - Jaringan internet
    - website
    - media elektronik
    - admin
    - biaya
    - data

    BalasHapus
  42. A_122130235_Aji Saputro
    Obyek : Pecinta alam
    Dengan dibuatnya sistem informasi ini diharapkan dapat menjadi wadah bagi pecinta alam untuk berbagi tips menjadi pecinta alam yang baik. Perancangan kebutuhan :
    - Hardware
    - Internet
    - Software
    - Operator / Manajemen pengelola

    BalasHapus
  43. B_122130272_Syahrizal Noor
    Objek: Pecinta anjing
    Dengan dibuatnya sistem informasi ini diharapkan dapat menjadi wadah bagi pecinta anjing untuk berbagi tips merawat anjing yang baik.
    Perancangan kebutuhan :
    - Hardware
    - Internet
    - Software
    - Operator

    BalasHapus
  44. A - 122130002 - Faizal Ramadhan
    Tugas 6

    Obyek: United Indonesia Chapter Yogyakarta
    Dengan adanya sistem informasi ini pecinta sepak bola khususnya yang menyukai klub Manchester United diharapkan mampu mempermudah komunikasi antar member atau non member anggota. selain itu juga diharapkan mampu memberikan informasi-informasi seputaran acara yang akan dilaksanakan seperti Nonton bersama, futsal, gathering dan baksos, dalam sistem informasi ini juga dapat berita-berita bola terbaru seputaran Manchester United.

    Perancangan kebutuhan:
    - komputer/laptop. (SOFTWARE dan HARDWARE)
    - Internet.
    - Situs Website.
    - Informasi (data) yang di masukan ke dalam web.
    - Data Base
    - Admin yang akan menjalankan website.

    BalasHapus
  45. A_122130162_Alga Febriansyah

    Tugas 6

    Perancangan Sistem Informasi rumah sakit JIH
    Dengan adanya sistm informasi yang ada pada rumah sakit JIH akan mempermudah pasien dalam mencari pengobatan, mengetahui administrasi yang ada, cara pembayaran, prosedur pembayaran, peralatan yang ada di rumah sakit. dan dengan adanya sistem informasi ini kita dapat mempermudah dalam dunia kesehatan.

    Perencanaan kebutuhan
    1. Laptop atau komputer.
    2. Software
    3. Jaringan internet
    4. Operator
    5. Data atau Informas

    BalasHapus
  46. A - 122130119 - ABIE FARABIE
    Tugas 6
    Sistem Informasi Steam
    Sistem informasi ini dibuat untuk memberikan informasi kepada gamers tentang informasi mengenai game , event-event yang ada, beserta komunitas itu sendiri
    Perencanaan kebutuhan:
    1. PC
    2. Jaringan Internet
    3. Web Design
    4. Programming Skills
    5. Software
    6. Daftar game
    7. Konsumen (Gamers)

    BalasHapus
  47. A - 122130119 - ABIE FARABIE
    Tugas 6
    Sistem Informasi Steam
    Sistem informasi ini dibuat untuk memberikan informasi kepada gamers tentang informasi mengenai game , event-event yang ada, beserta komunitas itu sendiri
    Perencanaan kebutuhan:
    1. PC
    2. Jaringan Internet
    3. Web Design
    4. Programming Skills
    5. Software
    6. Daftar game
    7. Konsumen (Gamers)

    BalasHapus
  48. A_122130213_Vicky Herlangga
    Tugas 6

    Obyek: Toko Merah Gejayan
    Perencanaan pembuatan sistem informasi berupa website diharapkan mempermudah pelanggan dalam mendapatkan informasi tentang toko buku “Toko Merah” Gejayan yang meliputi harga barang, jenis barang, harga barang, dll. Oleh karena itu, dengan perencanaan sistem informasi ini diharapkan dapat meningkatkan daya beli konsumen di “Toko Merah” Gejayan.
    Perencanaan kebutuhan sistem informasi:
    1. Gedget (komputer, laptop)
    2. Internet
    3. Situs website
    4. Database
    5. Admin

    BalasHapus
  49. A_122130045_Sadam Khoirul Iman

    Obyek: Madridista Yogyakarta
    Dengan adanya sistem informasi ini pecinta sepak bola khususnya yang menyukai klub Real Madrid diharapkan mampu mempermudah komunikasi antar member atau non member anggota. selain itu juga diharapkan mampu memberikan informasi-informasi seputaran acara yang akan dilaksanakan seperti Nonton bersama, futsal, gathering dan baksos, dalam sistem informasi ini juga dapat berita-berita bola terbaru seputaran Real Madrid.
    Perancangan kebutuhan:
    - komputer/laptop. (SOFTWARE dan HARDWARE)
    - Internet.
    - Situs Website.
    - Informasi (data) yang di masukan ke dalam web.
    - Data Base
    - Admin yang akan menjalankan website.

    BalasHapus
  50. A_122130045_Sadam Khoirul Iman

    Obyek: Madridista Yogyakarta
    Dengan adanya sistem informasi ini pecinta sepak bola khususnya yang menyukai klub Real Madrid diharapkan mampu mempermudah komunikasi antar member atau non member anggota. selain itu juga diharapkan mampu memberikan informasi-informasi seputaran acara yang akan dilaksanakan seperti Nonton bersama, futsal, gathering dan baksos, dalam sistem informasi ini juga dapat berita-berita bola terbaru seputaran Real Madrid.
    Perancangan kebutuhan:
    - komputer/laptop. (SOFTWARE dan HARDWARE)
    - Internet.
    - Situs Website.
    - Informasi (data) yang di masukan ke dalam web.
    - Data Base
    - Admin yang akan menjalankan website.

    BalasHapus
  51. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
    Balasan
    1. A - 122130130 - Cikal Aldrin Purnama
      Tugas 6

      Obyek: Arsenal Indonesia Support Regional Yogyakarta
      Dengan adanya sistem informasi ini pecinta sepak bola khususnya yang menyukai klub Arsenal diharapkan mampu mempermudah komunikasi antar member atau non member anggota. selain itu juga diharapkan mampu memberikan informasi-informasi seputaran acara yang akan dilaksanakan seperti Nonton bersama, futsal, gathering dan baksos, dalam sistem informasi ini juga dapat berita-berita bola terbaru seputaran Arsenal.

      Perancangan kebutuhan:
      - komputer/laptop. (SOFTWARE dan HARDWARE)
      - Internet.
      - Situs Website.
      - Informasi (data) yang di masukan ke dalam web.
      - Data Base
      - Admin yang akan menjalankan website.

      Hapus
  52. A-122130238-Mucharram
    Tugas 6
    Sistem Informasi Rumah Makan “Padang Murah”
    Pembuatan sistem informasi pada Rumah Makan “Padang Murah” di maksudkan untuk mempermudah penyebaran info tentang daftar menu, harga menu, dan sebagai sarana komunikasi antara pengelola dengan pelanggan.Mempermudah pelanggan untuk melakukan pesaanan katering untuk pesta perkawainan dan acara-acara lainnya.
    Perencanaan :
    1. Mengumpulkan data dan dibentuk dalam sebuah database
    2. Koneksi Internet
    3. Perangkat hardware untukmengeksekusi device
    4. Merancang sistem informasimenggunakan software untukmembuatsebuahsisteminformasi yang sudahterkoneksi
    5. Design sisteminformasi
    6. Manusia yang menjalankansisteminformasi
    7. id hostinger

    BalasHapus
  53. A-122130238-Mucharram
    Tugas 6
    Sistem Informasi Rumah Makan “Padang Murah”
    Pembuatan sistem informasi pada Rumah Makan “Padang Murah” di maksudkan untuk mempermudah penyebaran info tentang daftar menu, harga menu, dan sebagai sarana komunikasi antara pengelola dengan pelanggan.Mempermudah pelanggan untuk melakukan pesaanan katering untuk pesta perkawainan dan acara-acara lainnya.
    Perencanaan :
    1. Mengumpulkan data dan dibentuk dalam sebuah database
    2. Koneksi Internet
    3. Perangkat hardware untukmengeksekusi device
    4. Merancang sistem informasimenggunakan software untukmembuatsebuahsisteminformasi yang sudahterkoneksi
    5. Design sisteminformasi
    6. Manusia yang menjalankansisteminformasi
    7. id hostinger

    BalasHapus
  54. A-122130118-Faizal Amin

    Tugas 6
    Obyek: Toko Helem Proteck
    Perencanaan pembuatan sistem informasi berupa website diharapkan mempermudah pelanggan dalam mendapatkan informasi tentang toko helem “Toko Helem Proteck” yang meliputi harga barang, jenis barang, harga barang, dll. Oleh karena itu, dengan perencanaan sistem informasi ini diharapkan dapat meningkatkan daya beli konsumen di “Toko Helem Proteck”
    Perencanaan kebutuhan sistem informasi:
    1. Gedget (komputer, laptop)
    2. Internet
    3. Situs website
    4. Database
    5. Admin

    BalasHapus
  55. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  56. A-122130236-Wislanda Hilman Al Haqim

    Sistem Informasi pada Myth Magazine
    Sistem informasi yang disarankan adalah pembuatan website untuk memberikan informasi tentang jenis produk, harga produk, pemesanan produk, lokasi toko dan galeri foto. Dengan demikian dapat mempermudah konsumen untuk memperoleh informasi dan pembelian produk.
    Perencanaan kebutuhan:
    1. Komputer
    2. Jaringan internet
    3. Desain website
    4. Operator

    BalasHapus
  57. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  58. B_122130120_Kusfindri Puji N
    Sistem Perancangan penyetan Mas kobis, dengan di rancang sistem informasi ini di harapkan akan mempermudah penyetan mas kobis dalam proses pemasaran dan penjualan. di samping itu pelanggan juga bisa order secara online atau via delivery dalam satu kota.

    Perancangan kebutuhan pembuatan sistem informasi.
    1. laptop / komputer.
    2. operator
    3.software yang akan di gunakan
    4. koneksi internet.
    5. desain web
    6.biaya pembelian domain.

    BalasHapus
  59. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  60. B_122130216_muhammad azwar abdullah

    Objek : Cloud Stalker
    sebagai penyedia tutorial seputar IT dan tip trik tentang IT. Diharapkan dapat menambah pengetahuan dan sebagai media pembelajaran
    Perencanaan kebutuhan sistem informasi:
    1. Gedget (komputer, laptop)
    2. Internet
    3. Situs website
    4. Database
    5. Admin

    BalasHapus
  61. A - 122130002 - Faizal Ramadhan

    Objek : forum united indonesia chapter yogyakarta
    sebagai penyedia berita tentang komunitas dan klub Manchester United.
    Perencanaan kebutuhan pembuatan sistem informasi :
    1. Laptop/komputer
    2. Software yang akan digunakan
    3. Koneksi internet
    4. Desain web
    5. Biaya pembelian domain
    6. Input data produk dan tempat
    7. Informasi data melalui web unitedindonesia.org

    BalasHapus
  62. A-122130123-Muhammad Panji Aditya

    Sistem Informasi sendalku
    Pembuatan sistem informasi ini bertujuan untuk mengenalkan pembuatan sendal custom kepada masyarakat luas. Dengan adanya sistem informasi ini diharapkan dapat mempermudah dalam penjualan jersey. Selain itu, dapat mempermudah penyampain informasi mengenai pembuatan sendal custom terbaru yang di jual di sendalku.
    Perencanaan kebutuhan:
    1. Pengumpulan data
    2. Sasaran Sistem informasi
    3. Hardware
    4. Jaringan Internet
    5. Software
    6. Desain Website semenarik mungkin
    7. Admin
    8. Perawatan serta pengembangan website

    BalasHapus
  63. A-122130123-Muhammad Panji Aditya

    Sistem Informasi sendalku
    Pembuatan sistem informasi ini bertujuan untuk mengenalkan pembuatan sendal custom kepada masyarakat luas. Dengan adanya sistem informasi ini diharapkan dapat mempermudah dalam penjualan jersey. Selain itu, dapat mempermudah penyampain informasi mengenai pembuatan sendal custom terbaru yang di jual di sendalku.
    Perencanaan kebutuhan:
    1. Pengumpulan data
    2. Sasaran Sistem informasi
    3. Hardware
    4. Jaringan Internet
    5. Software
    6. Desain Website semenarik mungkin
    7. Admin
    8. Perawatan serta pengembangan website

    BalasHapus
  64. A - 122130040 - Dimas Panji Prabowo
    Tugas 6

    Obyek: Bimasena Tour & Travel
    Dengan adanya sistem informasi ini memudahkan konsumen untuk mencari tiket pesawat, kereta api dan tour & travel.

    Perancangan kebutuhan:
    - komputer/laptop. (SOFTWARE dan HARDWARE)
    - Internet.
    - Situs Website.
    - Informasi (data) yang di masukan ke dalam web.
    - Data Base
    - Admin yang akan menjalankan website.

    BalasHapus
  65. E_Kevin Keegan H Manurung_122120050

    Sistem Informasi untuk Kemar es krim (kelopak mawar es krim).
    Perancanaan Sitem Informasi di perusahaan ini bertujuan sebagai sarana promosi untuk memudahkan para konsumen untuk membeli produk secara online dan tahu bagaimana cara membuat produk tersebut.
    Adapun perencanaan kebutuhan :
    1.Software
    2.Hardware
    3.Admin
    4.Produk
    5.Cara pemesanan
    6.Kontak perusahaan
    7.Tahap pembuatan produk
    8.Jaringan internet

    BalasHapus