Dalam bab ini mengawali pembicaraan sistem informasi dengan memberikan gambaran sejumlah contoh sistem informasi kemudian membahas definisi sistem informasi, erta berbagai alasan tentang pemakaian sistem informasi. Selain itu, bab inijuga memberikan pengertian teknologi informasi dan posisinya dalam sistem informasi. Banyak aktifitas manusia yang berhubungan dengan sistem informasi, entah disadari atau tidak, sistem informasi telah banyak membantu manusia. Ada bermacam-macam sistem informasi antara lain :
- Sistem Reservasi pesawat terbang : digunakan dalam biro perjalanan untuk melayani pembelian / pemesanan tiket.
- Sistem untuk menangani penjualan kredit kendaraan bermotor sehingga dapat digunakan untuk memantau hutang para pelanggan.
- Sistem biometrik yang dapat mencegah orang yang tak berwenang memasuki fasilitas-fasilitas rahasia atau mengakses informasi yang bersifat rahasia dengan cara menganalisa sidik jari atau retina mata.
- Sistem POS (point of sale) yang diterapkan pada kebanyakan pasar swalayan dengan dukungan pembaca barcode untuk mempercepat pemasukan data.
- Sistem telemetri atau pemantauan jarak jauh yang menggunakan teknologi radio, misalnya untuk mendapatkan suhu lingkungan pada gunung berapi atau memantau getaran pilar jembatan rel kereta api.
- Sistem berbasiskan kartu cerdas (smart card) yang dapat digunakan juru medisc untuk mengetahui riwayat penyakit pasien yang datang ke rumah sakit karena didalam kartu tersebut terekam data-data mengenai pasien
- Sistem layanan akademis berbasis web yang memungkinkan mahasiswa memperoleh data-data akademis atau bahkan dapat mendaftarkan mata kuliah-mata kuliah yang diambil pada semester baru.
- Sistem pertukaran data elektronis (Electronic Data Interchange) yang memungkinkan pertukaran dokumen antar perusahaan secara electronis dan data yang terkandung dalam dokumen dapat diproses secara langsung oleh komputer.
- E-Government atau system informasi layanan pemerintahan yang berbasis internet.
- Perlu diketahui bahwa sistem informasi tidak harus selalu berbentuk kompleks.
- Melaksanakan komputasi numeric, bervolume besar dan dengan kecepatan tinggi.
- Menyediakan komunikasi dalam organisasi atau antar organisasi yang murah,akurat dan cepat.
- Menyimpan informasi dalam jumlah yang besar dalam ruang yang kecil tetapi mudah diakses.
- Memungkinkan pengaksesan informasi diseluruh dunia dengan cepat dan murah.
- Meningkatkan efektifitas dan efisiensi orang-orang yang bekerja dalam kelompok dalam suatu tempat atau pada beberapa lokasi
- Menyajikan informasi yang jelas yang menggugah pikiran manusia.
- Mengotomasikan proses-proses bisnis yang semiotomatis dan tugas-tugas yang dikerjakan secara manual.
- Mempercepat pengetikan dan penyuntingan
- Pembiayaaan yang jauh lebih murah daripada pengerjaan secara manual
- Peningkatan produktivitas
- Pengurangan biaya
- Peningkatan pengambilan keputusan
- Peningkatan layanan ke pelanggan
- Pengembangan aplikasi-aplikasi strategis lainnya
Daftar PustakaAllman, W.F. 1989. Apprentices of wonder. Bantam
Hammer, M dan J. Champy. 1993. Reengineering the corporation. Happer Collins.
Kadir, Abdul. 2003. Pengenalan Sistem Informasi. Andi Offset. Yogyakarta
Mezrich, Ben. 2009. The Accidental Billionaire : The Founding of facebook. Double Day
David A. Vise and Mark Malseed. 2005. The Google Story. Bantam Dell Publishing
Westorn, Michael R. 2007. Jerry Yang and David Filo : The Founders of Yahoo.The Rosen Publishi
E_122130050_Rizza Dwi Nusita
BalasHapusContoh sistem informasi yaitu pada perbankan seperti : sistem aplikasi seperti MYOB merupakan aplikasi yang digunakan untuk pembukuan yang mudah dan mampu menampilkan laporan keuangan secara lengkap, cepat dan akurat.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusE_122130161_Dicky Alghoni
BalasHapusContoh sistem informasi salah satunya adalah : Sistem SMS Banking dan Internet Banking, SMS Banking adalah layanan informasi perbankan yang dapat diakses langsung melalui telepon Selular/handphone dengan menggunakan media SMS (short message service). Dan Sistem SMS Banking dan Internet Banking ini untuk mempermudah penggunanya melakukan transaksi keuangan dan permintaan informasi keuangan , misalnya cek saldo, mutasi rekening,pembayaran (kartu kredit) dll.
C_122130072_Rizki anggar permadi
BalasHapuscontoh sistem informasi salah satunya adalah elearning yang dapat membantu dosen dalam memberikan tugas-tugas secara online kepada mahasiswa
E - 122140017 - Irfan Sanusi
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi adalah OLX, yaitu sebuah situs jual beli online di Indonesia yang memudahkan para penggunanya untuk menjual atau membeli barang yang diinginkan tanpa harus keluar rumah. Pengguna yang ingin menjual barang tinggal memosting foto dan memberi keterangan tentang barang yang akan dijual, sedangkan pembeli mudah menemukan barang yang akan dicari dengan kategori yang sudah tersedia dan pembayarannya dapat dilakukan melalui transfer.
A_122130109_Made Piyan Hariyasa
BalasHapusSalah satu contoh dari sistim informasi adalah Apllikasi di App Store umumnya ditargetkan untuk perangkat iOS seperti iPhone dan iPad dan dapat memanfaatkan fitur-fitur khusus pada perangkat seperti sensor gerak untuk kontrol permainan dan kamera untuk panggilan video . Aplikasi dapat diunduh gratis atau dengan harga yang ditetapkan. Selain itu bisa juga menggunakan cara mendownload dalam aplikasi seperti iklan atau pembelian item.
A_122130109_Bambang Wahyu S
BalasHapusSalah satu sistem informasi yang penulis tahu adalah Radio. Mengapa penulis mengangkat tema radio termasuk dalam sistem informasi, karena radio adalah media elektronik termurah , baik pemancar maupun penerimanya. Radio sendiri merupakan media informasi dan media masa yang biasanya membantu pendengar untuk mengetahui berita ter-update tentang daerah, nasional dan bahkan global.
C_122130245_Sarah ustwatun khasanah
BalasHapussalah satu contoh sistem informasi yaitu web akademik kampus yang mana disana terdapat informasi informasi internal mengenai ruang lingkup kampus yang dapat diketahui oleh mahasiswa universitas tersebut.
E_122140100_Nursanti Setyo Utami
BalasHapussalah satu penerapan dari sistem informasi adalah dengan adanya SIKDA Generik. Aplikasi SIKDA Generik adalah aplikasi sistem informasi kesehatan daerah yang berlaku secara nasional yang menghubungkan secara online dan terintegrasi seluruh puskesmas, dinas kesehatan dan Kementerian Kesehatan.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusB - 122130074 - Chayene Christalia Kalalo
BalasHapusContoh deskripsi tentang sistem informasi yaitu Kompas. Sistem informasi di web ini memudahkan para pembaca ataupun pengunjung yang menyukai berita-berita terkini saat ini dengan mudahnya mengetahui perkembangan-perkembangan berita yang paling populer sekaligus. Di dalam web ini sendiri terdapat topik-topik berita dari Nasional hingga Internasional baik dari berita ekonomi, politik, teknologi, entertainment, kesehatan, bencana alam, hingga sampai olahraga pun ada di dalam situs ini. Selain itu, kelebihan dari web ini sendiri sudah terdapat berita maupun topik berupa video-video dan foto-foto. Di web ini juga para pengunjung bisa dapat mengeluarkan pendapat maupun pertanyaan mereka.
Untuk mengakses dapat dibuka situsnya http://www.kompas.com/.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusB-122130087-Novia Setia Ningrum
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi adalah Gojek. Gojek adalah salah satu situs yang menyediakan jasa ojek, pengiriman barang, dan pesan antar makanan. Para pengguna gojek dapat memanfaatkan aplikasi yang disediakan olah perusahaan gojek yang terdapat pada AppStore/PlayStore bagi pengguna SmartPhone. Aplikasi tersebut dapat didownload sebelum kita ingin menggunakan jasa gojek. Dalam aplikasinya, kita dapat memilih jasa apa yang kita butuhkan, dan dapat memilih tujuan yang kita inginkan. Setelah memilih jasa dan tujuan kita dapat mengetahui berapa jumlah harga yang harus kita bayar. Jika membutuhkan informasi lebih lanjut bisa mengunjungi situs www.go-jek.com
E - 122140090 - Luqmani Wardoyo
BalasHapussalah satu contoh sistem informasi adalah Detik. Detik adalah sebuah situs berita yang memudahkan pembacanya untuk membaca berita terkini, selain itu Detik juga memiliki beberapa fitur seperti detiknews, detikfinance, detikhot, detiki-net, detiksport, detikoto, dll. untuk info lebik lanjut bisa mengunjungi situs http://www.detik.com/
B - 122130264 - Iqbal Rendragraha
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yang ada di kehidupan sehari hari adalah situs http://kereta-api.co.id/ . Karena di situs yang dibuat oleh PT Kereta Api Persero ini bukan hanya bisa melakukan reservasi tiket saja, tetapi dapat mengetahui info tentang proses perekrutan sebagai pegawai PT KAI, sejarah tentang perkereta apian, informasi tentang layanan yang ditawarkan dan masih banyak lagi. Tentunya sesuai dengan salah satu kemamuan yang dapat dilakukannya yaitu Menyediakan komunikasi dalam organisasi atau antar organisasi yang murah,akurat dan cepat.
E - 122130257 - Ahmad Nabil Fahmi
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi adalah situs yahoo weather. Pada situs ini menampilkan informasi tentang peramalan cuaca yang akan datang di suatu daerah.
A - 122130279 - Muhammad Agung Susanto
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yang ada di kehidupan sehari hari adalah situs http://www.goal.com/id-ID/ . Di situs ini kita dapat mengetahui score, jadwal,transfer pemain sepak bola dari semua negara ataupun seluruh dunia yang selalu up to date dan akurat. Selain itu kita dapat mengetahui informasi lainnya seperti info - info yang terjadi pada pemain bola itu tersebut . Tentunya situs ini sangat berguna sekali kepada orang - orang yang tidak menyempatkan nonton bola secara live . Maka dari itu sistem informasi sangat berguna dan mempermudah dalam kehidupan sehari - hari .
E- 122130132 - Rizki ardliansyah
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi adalah blogger yang diusung oleh google untuk sarana ilmu pengetahuan atau yang lainnya, seperti halnya yang dilakukan bapak dosen kita ini, menggunakan bolgger sebagai sarana pembelajaran. Seperti meng upload materi agar bisa di print out mahasiswanya. Sarana blogger ini juga praktis dan gratis. Selain itu pula blogger juga dapat digunakan sebagai sarana penulisan inspirasi dan banyak hal sebagainya..
B_122130202_M. Aminudin Risqianto
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yang sering saya gunakan adalah www.Tiket.com. Sistem informasi ini berisi menu untuk melakukan pemesanan tiket pesawat, tiket kereta api, hotel, sewa mobil dan event&atraksi. Hanya dengan memasukkan kota keberangkatan dan kota tujuan maka dapat diketahui harga, waktu keberangkatan serta armada atau hotel apa yang akan dipesan. Lebih dari 90.000 hotel di seluuruh dunia, 6.000 rute pesawat domestik & internasional serta tiket kerta api. Sistem pembayaranya melalui kartu kredit, ATM, Klik BCA dan Bank transfer yang terjamin keamananya.
E_122130104_Deesha Faisal Pradana
BalasHapusSalah satu contoh pengaplikasisan sistem informasi yg sering saya temukan di kehidupan sehari-hari adalah sistem Point of Sale (POS). POS adalah suatu sistem yang digunakan pada saat kita akan membayar di kasir. cara kerja dari POS adalah saat petugas kasir melakukan scan barcode barang yang kita beli, secara otomatis harga dan nama barang yang kita beli akan muncul di mesin kasir atau komputer kasir. dengan POS kita juga diberikan pilihan dengan cara apakah kita melakukan pembayaran. pada akhir cara kerja POS, mesin kasir atau komputer kasir akan mengeluarkan struk belanja kita.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusE_122130271_Desmond Venska Ainda Putra
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yang saya gunakan adalah video call. dengan sistem ini komunikasi kita dengan kerabat, teman, atau siapa saja menjadi lebih mudah baik itu yang di luar negeri sekalipun, kita dapat melakukan Video Call dengan menggunakan aplikasi seperti SKYPE, Line, dll dengan koneksi internet atau pulsa.
B_122130016_Budi SIswanto
BalasHapusSalah satu contoh Aplikasi sistem informasi adalah viva.co.id dimana Sistem informasi ini dapat memberikan pengetahuan tentang berita terkini, berita terbaru, sport, otomotif, gaya hidup, teknologi daiman situs ini mengedepankan kecepatan dan kedalaman materi berita yang diberikan dan disampaikan dan selalu diperbaharui selama 24 jam dalam sepekan serta secara kreatif mengawinkan teks, foto, video dan suara dan dapat diakses dengan mudah.
B - 122130250 - Eryan Mahendra Putra
BalasHapusSalah satu contoh dari sistem informasi yang ada pada kehidupan sehari-hari adalah lazada.co.id. lazada .co.id adalah website belanja online yang menawarkan berbagai macam barang kebutuhan sehari-hari. Kita dapat melihat-lihat produk yang ditawarkan lengkap dengan gambar dan harganya sehingga dapat menentukan pilihan yang kita inginkan sebelum membelinya.
E - 122140013 - Abdul Syukur Alfalah
BalasHapusSalah satu contoh dari sistem informasi adalah Goal.com. Goal.com adalah situs web yang berisi tentang informasi sepakbola Internasional. Goal.com merupakan salah satu berita sepakbola terbesar dengan 22 versi bahasa yang mencakup lebih dari 200 negara yang didalamnya menyediakan pengguna dengan berita terkini, live skor, prediksi pertandingan, jendela transfer, berita sepakbola lokal, dan berita terbaru klub kesayangan, dan tentunya masih banyak lagi informasi sepakbola yang tersedia di Goal.com
B_122130037_Herditya Mahardika
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yaitu dengan adanya aplikasi SIMPEG. Arti dari SIMPEG atau biasa disebut dengan system informasi manajemen kepegawaian adalah sistem informasi yang menangani pengelolaan data kepegawaian seperti pendataan pegawai proses perencanaan, penggajian, sistem pelaporan dsb. Manfaat dari aplikasi simpeg ini antara lain seperti pencarian data pegawai dengan mudah, memudahkan pekerjaan yg berhubungan dengan kepegawaian, dapat melihat informasi pegawai secara cepat dan akurat dll.
C-122140012-Aditya ihza mahendra
BalasHapussalah satu sistem informasi yaitu adanya situs youtube.com, situs ini adalah situs yang berfungsi untuk berbagi video. disini youtube dapat berfungsi sebagai sebuah sarana untuk promosi, sarana untuk edukasi, sarana untuk hiburan, sarana berbagi informasi dll.
C-122140015-Ilham Akbar Yudhanto
BalasHapussalah satu sistem informasi yaitu kaskus.co.id situs ini adalah situs yang berfungsi untuk mengetahui tread dan berbagi forum-forum untuk mengetahui informasi dari saling pengguna baik ber interaksi maupun bertukar informasi. situs ini juga dapat digunakan sebagai jual beli online yang memudahkan pengguna untuk membeli barang secara online. jadi kaskus dapat sebagai sebuah sarana untuk promosi, sarana untuk edukasi, sarana untuk hiburan, sarana berbagi informasi dll.
E - 122130274 - Aziz Munizar Rusyda
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi adalah yahoo mail, dapat diunduh aplikasinya dari Play Store, App Store dan Windows Store dan dapat juga langsung dikunjungi lewat web dengan alamat web : mail.yahoo.com. Situs atau aplikasi ini berfungsi sebagai pengirim pesan secara elektronik dengan menggunakan jaringan internet, di dalamnya juga terdapat group mail, dan dapat juga disinkronisasi dengan aplikasi maupun situs-situs lainnya sehingga pemberitahuannya juga dapat melewati email yahoo tersebut.
E-122130129-Aditya Yusuf Kiyen
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi adalah traveloka.com, situs ini merupakan situs pencarian dan pembelian tiket pesawat dan hotel yang ada di indonesia, traveloka menampilkan hasil terlengkap pencarian tiket pesawat dan hotel agar kita dapat membandingkan harga tiket dari semua maskapai dan juga kamar hotel mulai dari harga termurah, setelah memilih hasil pencarian, kita dapat membeli langsung di traveloka, metode pembayaran dapat di pilih, seperti transfer melalui ATM, kartu KREDIT dan lain-lain, setelah melakukan pembayaran, e-tiket ataupun voucher hotel akan di kirim ke e-mail kita.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusE_122130169_Revo Adi Setiono
BalasHapusSalah satu bentuk sistem informasi adalah mesin pencari Bing. Bing adalah mesin pencari milik Microsoft yang sebelumnya bernama MSN Search, Windows Live Search, dan Live Search. Namun ketiga mesin pencari tersebut kurang maksimal dalam menarik pengguna. Bing mengelompokkan pencarian berdasarkan kategori Web, Images, News, dan Xrank
E - 122130174 - Dhimas Satria Jalatama
BalasHapusContoh dari Sistem Informasi adalah situs http://www.tripadvisor.co.id/ karena situs tersebut untuk membantu wisatawan merencanakan dan memesan perjalanan yang dituju. TripAdvisor menawarkan saran dari jutaan wisatawan serta berbagai pilihan dan fitur perencanaan wisata dengan link cepat ke alat bantu pemesanan yang memeriksa ratusan situs web untuk mencari harga hotel terbaik. TripAdvisor juga mencakup TripAdvisor for Business, divisi khusus yang menyediakan akses ke jutaan pengunjung bulanan TripAdvisor bagi industri pariwisata.
E_122140070_Dian Nurul Maulida
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi adalah TPS (Transaction Processing System). TPS adalah sistem informasi yang terkomputerisasi yang dikembangkan untuk memproses data dalam jumlah besar untuk transaksi bisnis rutin seperti daftar gaji dan inventarisasi. TPS berfungsi pada level organisasi yang memungkinkan organisasi bisa berinteraksi dengan lingkungan eksternal. Data yang dihasilkan oleh TPS dapat dilihat atau digunakanoleh manajer. Sistem ini bekerja pada level operasional. Input pada level ini adalah transaksi dan kejadian. Proses dalam sistem ini meliputi pengurutan data, melihat data, memperbaharui data. Sedangkan outputnya adalah laporan yang detail, daftar lengkap dan ringkasan.
E_122140019_Tulus Pangestu
BalasHapusSistem Informasi Perpustakaan adalah sistem yang dibuat untuk memudahkan petugas perpustakaan dalam mengelola suatu perpustakaan. Semua di proses secara komputerisasi yaitu digunakannya suatu software tertentu seperti software pengolah database. Petugas perpustakaan dapat selalu memonitor tentang ketersediaan buku, daftar buku baru, peminjaman buku dan pengembalian buku.
B- 122130242-Indra Setiawan
BalasHapusSalah satu satu contoh dari sistem informasi adalah http://www.jobstreet.co.id/ . website ini adalah website yang menyajikan lowongan pekerjaan untuk di dalam maupun luar negeri. dalam website ini kita dapat mencari informasi lowongan pekerjaan sesuai kriteria seperti posisi, spesialisasi dan gaji yang di inginkan. selain itu kita juga di mudahkan dalam pencarian lokasi perusahaan dengan dapat melihat peta lokasi dari perusahaan yang memasang informasi lowongan pekerjaan tersebut.
B_122130039_Maulana Aldy K
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yang saya gunakan adalah www.bi.go.id (Bank Indonesia Website Official) website ini menyajikan berbagai macam informasi mulai dari kurs mata uang asing sampai stabilitas sistem keuangan. Saya menggunakan web ini untuk melihat kurs mata uang asing yang berpengaruh terhadap jual beli elektronik di Indonesia
A -122130156 -Arranda Syahfitra Siregar
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yang sering saya gunakan adalah INSTAGRAM. INSTAGRAM adalah contoh sistem informasi yang melalui media sosial. INSTAGRAM digunakan oleh penggunanya untuk memberikan informasi keberadaannya melalui foto, video, dan dengan siapa dia berada. Tetapi sekarang INSTAGRAM ini dimanfaatkan oleh banyak orang untuk mempromosikan bisnis mereka melalaui media informasi INSTAGRAM ini, yang biasa di kenal OLSHOP ( Online Shop).
E- 122140080 - Ricky Rizki Pratama
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi adalah www.okezone.com . Okezone adalah situs portal berita yang dapat mudah di akses dari smartphone maupun komputer . Okezone memudahkan pembaca membaca berita dalam negri maupun luar negri , okezone merangkum berita hanya dalam 1 situs dan pembaca pun mudah mengakses berita yang di inginkan nya tanpa harus menunggu esok hari untuk mendapatkan berita terkini .
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusB_122130043_Rani Triyani
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yaitu www.bmkg.go.id. Bmkg.go.id menerapkan sistem E-Government atau system informasi layanan pemerintahan yang berbasis internet. Bmkg merupakan lembaga pemerintahan non departemen yang memiliki tugas pokok. Pada website bmkg.go.id sendiri terdapat banyak sekali informasi yang dapat diketahui dalam bidang Meteorologi, Klimatologi, Kualitas Udara dan Geofisika. Seperti contohnya kita dapat mengetahui informasi prakiraan cuaca, prakiraan musim, informasi gempa bumi terkini dan informasi lainnya yang tercantum pada website tersebut.
E - 122140081 - Fuji Sulaeman
BalasHapusSalah satu contoh Sistem Informasi yaitu aplikasi KAI Access, KAI Access adalah aplikasi yg bisa digunakan oleh OS Android atau BlackBerry yg fungsinya sebagai E-Ticketing atau memesan tiket dengan cara online tanpa harus mengantri (ya walaupun harus mengantri untuk cetak tiketnya).
E_122140097_Panji Septa Fatrian
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yaitu Traveloka adalah perusahaan yang menyediakan layanan pemesanan tiket pesawat dan hotel secara daring dengan fokus perjalanan domestik di Indonesia. Traveloka memiliki basis operasional di Jakarta.
E - 122140075 - Eka Viriya Atmaja
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yaitu Wikipedia, Wikipedia adalah situs yang menyediakan informasi yang biasa ditemukan dalam sebuah ensiklopedia, Wikipedia juga memuat artikel-artikel yang biasanya ditemukan di dalam majalah, spesialis, dan topik-topik berita yang masih hangat, tidak hanya yang hangat berita lamapun juga ada. Banyak orang biasanya menggunakan Wikipedia untuk menyelesaikan tugas maupun pekerjaan rumah atau hanya sekedar mencari informasi dan menambah wawasan.
E-122140086-Dani Adi Nugroho
BalasHapusSistem pemesanan tiket secara online, misalnya pemesanan tiket kereta atau pesawat. Melalui sistem informasi ini kita tidak harus lagi lelah antri di loket untuk membeli tiket, kita cukup membuka internet kemudian melakukan transaksi untuk pembelian atau pemesanan tiket yang kita perlukan, sehingga menghemat waktu juga hemat tenaga dan meminimalisir kemungkinan kehabisan tiket.
A-122130144-Hannu Pratama Aji
BalasHapusSistem TPS adalah sistem informasi yang terkomputerisasi yang dikembangkan untuk memproses data dalam jumlah besar untuk transaksi bisnis rutin seperti daftar gaji dan inventarisasi.Sumber: google,getcharinterger_ina_
E_122140110_Fajrul Falikhin
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi adalah search engine misalnya google search yaitu mesin pencari informasi sehingga Setiap orang dapat mencari segala informasi melalui google seach tersebut.
E_122140076_Henrikus Willi Adi Saputra
BalasHapusSalah satu contoh Sistem Informasi adalah Manajemen Rumah sakit yang merupakan sebuah sistem komputerisasi yang memproses dan mengintegrasikan seluruh alur proses bisnis layanan kesehatan dalam bentuk jaringan koordinasi, pelaporan dan prosedur administrasi untuk memperoleh informasi secara tepat dan tepat. sistem informasi rumah sakit umumnya mencakup masalah klinikas (media), pasien dan informasi-informasi yang berkaitan dengan kegiatan rumah sakit itu sendiri. Menggunakan kartu cerdas (smart card) yang dapat digunakan juru medisc untuk mengetahui riwayat penyakit pasien.
B_122130112_Adelin Siregar
BalasHapussalah satu contoh sistem informasi adalah stasiun televisi swasta,seperti: RCTI,SCTV,ANTV,dll.
stasiun televisi ini membagikan informasi-informasi seputar nasional maupun mancannegara.
B_122130147_Puri Ria Handayani
BalasHapussalah satu contoh sistem informasi adalah Penerapan Sistem Penunjang Keputusan (Decision Support System) Dalam Sistem Informasi Manajemen Akademik Di kampus Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta. Berbagai proses dalam manajemen akademik, proses pengambilan keputusan telah banyak bergantung pada DSS yang telah dikembangkan. Penerapan DSS diterapkan pada saat : Keputusan penerimaan mahasiswa baru, evaluasi prestasi akademik, yudisium dan penentuan mahasiswa berprestasi.
Berbagai basis data dikembangkan oleh unit kerja sesuai dengan aktivitas dan arah pengembangan masing-masing dengan penerapan koordinasi matriks kepada unit lain yang terkait. Pangkalan data utama meliputi sebagai berikut :
1. Basis data akademik yang dikelola dalam kelompok aplikasi Sistem Informasi Akademik (CBIS), termasuk di antaranya basis data mahasiswa
2. Basis data keuangan yang dikelola dalam kelompok aplikasi Sistem Informasi Keuangan.
3. Basis Data Perpustakaan (Perpus) yang dikelola oleh bagian perpustakaan termasuk didalamnya data buku, literature dll.
B_122130058_Naufal Rizqulloh Muharam
BalasHapusSalah Satu contoh sistem informasi adalah Administrasi akademik di tingkat sekolah maupun universitas untuk memudahkan bagi staff pengajar maupun siswa/mahasiswa dalam menunjang pendidikan,pembayaran, informasi mengenai tentang kampus/sekolah, menginformasikan kegiatan ekstra didalam maupun di luar kampus/sekolah dan lain lain.
B-122130026-Nur Endah Fitriana
BalasHapusSalah satu contoh Sistem Informasi adalah musixmatch.com . Musixmatch merupakan situs pencarian lirik lagu yang paling populer dengan lebih dari 40 juta orang di seluruh dunia menggunakannya untuk menemukan lirik lagu favorit yang di inginkan, baik lirik lagu yang berbahasa Indonesia maupun bahasa Asing (Inggris, Korea, dsb).
B - 122130021 - Claudia Dinda Matita
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yaitu www.hdmoviezone.net . Hdmoviezone merupakan situs yang menyediakan fasilitas menonton online dengan memasukkan film ke dalam beberapa kategori (seperti comedy, horror, action, dll) dan mengkategorikan pula ke dalam kurun tahun (misal film tahun 2006, 2010, dll) guna mempermudah pencarian.
D_122130046_Rachmad Ardi Prakoso
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi adalah GPS (Global Positioning System) adalah sistem untuk menentukan letak di permukaan bumi dengan bantuan penyelarasan (synchronization) sinyal satelit. Sistem ini menggunakan 24 satelit yang mengirimkan sinyal gelombang mikro ke Bumi. Sinyal ini diterima oleh alat penerima di permukaan, dan digunakan untuk menentukan letak, kecepatan, arah, dan waktu. Sistem yang serupa dengan GPS antara lain GLONASS Rusia, Galileo Uni Eropa, IRNSS India.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusD_122130055_Mita Indah Pramudita
BalasHapusContoh sistem informasi salah satunya adalah Google Maps yaitu sebuah jasa peta globe virtual gratis dan online yang disediakan oleh Google dan dapat ditemukan di http://maps.google.com. Tampilan GoogleMaps pun dapat dipilih, berdasarkan foto asli atau peta gambar rute saja.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusB_122130219_Aan Trihindarto
BalasHapusSalah satu contoh aplikasi sistem informasi adalah traveveloka.com. Traveloka.com adalah perusahaan yang menyediakan layanan pemesanan tiket pesawat dan hotel secara daring dengan fokus perjalanan domestik di Indonesia. Traveloka memiliki basis operasional di Jakarta. Traveloka merupakan salah satu aplikasi sistem informasi yang dapat mempermudah, mempercepat, dan mengurangi biaya dalam proses proses pembelian tiket oleh pelanggan.
B - 122130033 - Dikri Machmul Kurniawan
BalasHapusSalah satu sisterm informasi yakni Merdeka.com adalah kolaborasi antara media dan teknologi di web ini berisi tentang berita yang up to date baik berita di dalam negri maupun manca negara sehingga pembaca tidak perlu membeli koran dan dapat membaca berita dengan membuka merdeka.com.
B_122130022_Felix Zelin Pradina
BalasHapusSalah satu contoh Aplikasi sistem informasi adalah website bengkelmusik.com
di website ini kita bisa berkomunikasi, bertukar pikiran, sharing tentang semua hal di kehidupan ini yang berhubungan dengan musik yang terangkum dalam sebuah forum online yang memiliki subforum. Bahkan bengkelmusik.com juga menyediakan forum jual beli yang memungkinkan kita untuk memasukan unsur marketing dalam suatu forum.
B_122130038_Alivian Vickry Syahranie
BalasHapusSalah satu sistem informasi yang saya kunjungi yaitu initempatwisata.com yang berisi tentang semua informasi tempat wisata yang baik untuk dikunjungi di Indonesia maupun Dunia, dan terdapat pula gambaran dari wisata untuk menarik para pengunjing serta harga yang harus dibayarkan setiap perjalanan.
B_122090108_Emskins Erianto Aninam
BalasHapusSistem Informasi PT. Air Media Persada dengan Core AirMedia Framework, memberikan kemudahan dalam proses integrasi billing / Tagihan Pembayaran dan Pembayaran melalui Bank, baik melalui Bank Swasta / Bank BUMN. Tagihan dapat secara real time dilakukan pembayaran baik malalui ATM, Teller, bahkan dengan SMS Bank tergantung dengan layanan Bank yang diberikan. Terdapat generate otomatis Tagihan Pembayaran baik melalui Host to Host, atau Ekspor data dalam bentuk CSV untuk diberikan ke bank untuk manjadi tagihan customer / mahasiswa / calon mahasiswa
A-122130238-Mucharram
BalasHapussalah satu contoh sistem informasi asalah corel draw yang berguna untuk ,enyimpan dan mengolah informasi berupa gambar dab desain grafis. di dalamnya terdapat fitur alat pembuat garis dan gambar dan obyek seni lainnya
B_122130267_Avian Wisnu Setiyoko
BalasHapusSalah satu sistem informasi yang sering di kunjungi adalah liputan6.com Pada web ini kita dapat melihat berita terbaru baik dalam maupun luar negeri yang dimuat berupa gambar,video maupun tulisan
A_122130010_Sakti Gringsing Songgolangit
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi adalah CBIS. CBIS berguna untuk menyalurkan informasi dari pihak akademik kepada mahasiswa selain itu juga dapat memberikan informasi nilai yang didapat dari mahasiswa yang sedang menempuh kuliah, jadwal kuliah dan lain lain
B-122130065-Andra Dwi Prasetya
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yang sering dikunjungi atau di lihat adalah Bola.Net. pada website ini kita dapat melihat berita bola terupdate mulai dari info transfer pemain, live score, prediksi pertandingan, profil pemain bintang, club favorit, dan berita bola yang lainnya baik dalam negeri maupun luar negeri yang dimuat dalam bentuk video dan gambar untuk memudahkan pengunjung untuk memahaminya
A_122130258_Maulana Risakti P.W.
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi adalah E-Toll Card. E-Toll Card berfungsi sebagai pengganti uang tunai untuk membayar uang toll. Di dalam smart card tersebut, terdapat sejumlah uang yang mempercepat proses pembayaran uang toll sehingga dapat mengurangi kemacetan di gerbang toll dan dapat pula di isi ulang serta dapat mengetahui riwayat pembayaran.
Kelas B - 122130184 - Febri Trianto
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi adalah http://perpustakaan.jogjakota.go.id/ dengan adanya perpustakaan secara online memudahkan kita di dalam mencari buku serta bermacam-macam program menarik dari perpustakaan Kota Jogja dan juga fasilitas apa saja yang ada disana sehingga menumbuhkan minat orang untuk membaca, mengerjakan tugas, dan berkunjung ke Perpustakaan Kota Jogja
A - 122110020 - Marlia Fransiska
BalasHapusSistem informasi yang sangat erat dalam kehidupan masyarakat saat ini adalah ATM. ATM (bahasa Indonesia: Anjungan Tunai Mandiri atau dalam bahasa Inggris: Automated Teller Machine) adalah sebuah alat elektronik yang melayani nasabah bank untuk mengambil uang dan mengecek rekening tabungan mereka tanpa perlu dilayani oleh seorang "teller" manusia. Banyak ATM juga melayani penyimpanan uang atau cek, transfer uang, dan sebagainya.
Sumber: https://id.wikipedia.org/wiki/ATM
A-122130123-Muhammad Panji Aditya
BalasHapusContoh sistem informasi adalah KASKUS. KASKUS ia sebuah web yang berisi tentang berbagai macam informasi yang di bagi ke dalam sebuah forum,contoh: forum lounge, forum otomotif, forum elektronik dll. Dengan menggunakan kaskus penggunjung di harapkan dapat saling berinteraksi bertukar fikiran dan dapat dengan mudah mencari informasi yang di inginkan sesuai dengan forum yang disediakan.
B - 122130211 - Igent Galang Prasetyo
BalasHapusSalah satu sistem informasi adalah sport.detik.com. Pada website ini kita dapat melihat berita olahraga terupdate. Salah satunya adalah transfer pemain, hasil pertandingan, dan jadwal pertandingan.
A - 122130179 - Panji Putra Utama
BalasHapusSalah satu sistem informasi aplikasi Maps yang dirancang untuk ponsel dan tablet Android. Aplikasi ini membantu penggunanya dengan cepat dan mudah menemukan navigasi ke tempat yang ingin dituju dengan panduan suara untuk mengemudi, bersepeda, angkutan umum atau bahkan berjalan kaki. Ditambah dengan kondisi lalu lintas terkini dan peta untuk berbagai kota di dunia.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusA - 122130063 - Desta Aisyiah
BalasHapusContoh dari sebuah sistem informasi ialah Rodex tour & travel, yang merupakan jasa penyedia pelayanan tour & travel yang berpusat di kota Surabaya namun telah memiliki banyak cabang di Indonesia, salah satunya berada didaerah Yogyakarta yang terletak di Jl. Godean. Rodex tour & travel tidak hanya menyediakan paket tour dalam negeri tapi juga menyediakan paket tour ke luar negeri . Selain itu, Rodex tour & travel juga menyediakan tiket pesawat, tiket kereta api, hotel, themes park, dokumen dan merchandise. Rodex tour & travel juga memiliki banyak promo yang dapat di nikmati oleh para pelanggan dengan harga yang relatif lebih murah dibandingkan tour & travel lainnya. Rodex tour & travel memiliki dua sistem pelayanan yaitu secara face to face dimana pelanggan dapat membeli tiket tour & travel secara langsung ke kantor Rodex tour & travel dan mendapatkan pelayanan yang baik atau melalui pembelian secara On-Line di situs http://rodextravel.com/ . Situs ini ditujukan untuk memudahkan dan, mempercepat, pelanggan mendapatkan tiket yang diinginkan tanpa harus mendatangi kantor Rodex tour & travel terlebih dahulu .
B_122130081_Anhar Dwi Kuntoro
BalasHapusSalah satu sistem informasi yang sering di kunjungi adalah goal.com. Pada web ini dapat melihat berita berita terbaru olahraga baik dalam negeri maupun luar negeri yang dimuat berupa gambar,video maupun tulisan
A - 122130230 - Brian Pratama Situmorang
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yang sering saya gunakan adalah Play Store. Aplikasi play store ini terdapat didalam Smartphone Android. play store ini biasanya saya gunakan untuk mencari aplikasi-aplikasi yang saya butuhkan lalu meng-Install nya untuk melengkapi perangkat Smart phone saya. contohnya ; Alkitab electronic
A - 122130230 - Brian Pratama Situmorang
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yang sering saya gunakan adalah Play Store. Aplikasi play store ini terdapat didalam Smartphone Android. play store ini biasanya saya gunakan untuk mencari aplikasi-aplikasi yang saya butuhkan lalu meng-Install nya untuk melengkapi perangkat Smart phone saya. contohnya ; Alkitab electronic
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusA - 122130045 - Sadam Khoirul Iman
BalasHapussalah satu contoh sistem informasi yang sering saya kunjungi adalah situs olahraga bola.net. disana terdapat berbagai informasi tentang olahraga terutama tentang sepak bola,tentang kondisi pemain,bursa transfer,club terbaik dan banyak informasi lainnya
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusB_122130048_Ary Cahyadi
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yang sering saya gunakan yaitu Internet Banking. Aplikasi ini dapat membantu dalam pengecekan saldo, pembayaran Rek. Listrik dsb, Pembelian pulsa dan token dengan aplikasi internet banking tanpa harus ke ATM untuk melakukan hal tersebut.
A - 122130118 - Faizal Amin
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi adalah traveloka.com, situs ini merupakan situs pencarian dan pembelian tiket pesawat dan hotel yang ada di indonesia, traveloka menampilkan hasil terlengkap pencarian tiket pesawat dan hotel agar kita dapat membandingkan harga tiket dari semua maskapai dan juga kamar hotel mulai dari harga termurah, setelah memilih hasil pencarian, kita dapat membeli langsung di traveloka, metode pembayaran dapat di pilih, seperti transfer melalui ATM, kartu KREDIT dan lain-lain, setelah melakukan pembayaran, e-tiket ataupun voucher hotel akan di kirim ke e-mail kita.
B_122130256_Wayan Rendy Armilando
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yang sering saya kunjungi adalah situs/forum Darahkubiru.com, situs/forum ini pertama kali hanya di gunakan bagi pecinta denim dan jeans, jadi di situs/forum tersebut biasa di gunakan untuk mendiskusikan masalah denim/jeans maupun jual beli denim mulai dari denim/jeans baru maupun bekas, namun tidak hanya itu saja di situs/forum tersebut kita juga dapat mengetahui brand-brand lokal indonesia yang berkualitas dan dapat bersaing dengan brand luar negri, selain itu juga situs/forum darahkubiru.com ini juga dapat kita gunakan untuk menjual barang-barang kita yang sudah tidak terpakai barang mulai dari denim,sepatu,baju, dan barang-barang lainnya.
B_122130248_Ria Melliyana Purba
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi ialah situs pasar online bernama ebay, yang memiliki alamat web eBay.com sebagai pusat situs dunianya. eBay adalah ajang pasar online dunia, merupakan tempat bagi pembeli dan penjual berhimpun dan berdagang apa saja dari seluruh dunia. Di situs ini, seseorang dapat mencari berbagai barang kebutuhan kehidupan sehari-hari mulai dari makanan, pakaian, kendaraan, dan lain sebagainya. Situs eBay mempermudah penggunanya untuk dapat mengakses barang yang ia cari dari pedagang di seluruh dunia.
A_122130162_Alga Febriansyah
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yang sering saya kunjungi adalah indovapor.com, situs / forum ini digunakan untuk bertukar pikiran antar pengguna vapor diIndonesia. berawal dari forum forum tentang informasi menganai vapor hingga jual beli vapor tersebut. segala macam vapor, liquid hingga aksesoris dijual disana.
B-122130061-Yasintha Aprilyan Kurniawan
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yang pernah saya gunakan adalah www.infokontrakan.com. Situs web ini menyajikan informasi seputar kos-kosan dan kontrakan, sehingga memudahkan kita untuk mencari dan menemukan kos-kosan dan kontrakan sesuai kriteria yang diinginkan.Dengan adanya sistem informasi ini lebih menghemat waktu,biaya serta tenaga karena kita tidak harus lagi pergi mensurvei satu persatu kos-kosan, melainkan cukup dengan membuka internet kemudian menentukan kos-kosan yang diinginkan dan menghubungi pihak kantor untuk diantar ke lokasi kontrakan tersebut.
B_122130127_Rizqi Wahyu Setiawan
BalasHapusSalah satu contoh untuk sistem informasi adalah situs coolmath, situs tersebut mengatasi masalah kurangnya soal di buku-buku pelajaran kemudian situs tersebut "mengambil" soal-soal online. Dengan demikian website coolmath tersebut menyediakan soal-soal yang dapat dikerjakan secara online. Di web tersebut pengunjung bisa berlatih sepuasnya mengerjakan soal-soal yang disediakan secara gratis.
A_122130040_Dimas Panji Prabowo
BalasHapussalah satu contoh Sistem informasi yang sering saya kunjungi yaitu Traveloka.com melayani pembelian tiket transportasi secara online, seperti pesawat terbang, kereta api, kapal laut, dll. Dengan menggunakan sistem infromasi tsb kita bisa menghemat waktu, tidak perlu mengantre dsb.
B - 122130116 - Olivia Oktariska Timbayo
BalasHapuswww.uajy.ac.id adalah satu dari beberapa Sistem Informasi yang saya ketahui. Sistem informasi berbasis web ini memiliki banyak manfaat bagi penggunanya, diantaranya memberikan informasi tentang apa saja yang berhubungan dengan Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Contohnya, Informasi beasiswa, seminar, fakultas, kegiatan perkuliahan, lomba-lomba, dsb. Sehingga mahasiswa dapat mengambil keputusan sesuai dengan keinginan mereka.
B-122130165-Abdul Ghaniy
BalasHapusSalah satu contoh untuk contoh sistem informasi adalah situs facebook. Facebook adalah situs jejaring sosial, melalui situs facebook orang dapat saling berbagi informasi dari berbagai sumber, dan berita menarik lainnya. Dari facebook juga kita dapat berkomunikasi dengan orang lain, dapat membuat sebuah grup yang dapat menampung anggota yang terkait dalam diskusi kemudian mendiskusikan masalah tanpa harus berhadapan atau bertatapmuka langsung. Dengan cara ini pengguna dapat menghemat waktu dan biaya selain itu juga dapat mendapat informasi-informasi lainnya yang bermanfaat. Terimakasih.
A_122130095_Satria Anung Wibawa
BalasHapuswww.bps.co.id
Badan Pusat Statistik adalah Lembaga Pemerintah Non-Departemen yang bertanggung jawab langsung kepada Presiden. Sebelumnya, BPS merupakan Biro Pusat Statistik, yang dibentuk berdasarkan UU Nomor 6 Tahun 1960 tentang Sensus dan UU Nomer 7 Tahun 1960 tentang Statistik. Sebagai pengganti kedua UU tersebut ditetapkan UU Nomor 16 Tahun 1997 tentang Statistik. Berdasarkan UU ini yang ditindaklanjuti dengan peraturan perundangan dibawahnya, secara formal nama Biro Pusat Statistik diganti menjadi Badan Pusat Statistik.
B_122130237_Muhammad Jamhur Mozart
BalasHapuswww.tokoseberang.com salah satu sistem informasi yang ada. Situs ini berbasis online shop yang menjual berbagai sofenir khas bali seperti gelang,kalung,patung,lukisan,serta baju. Toko ini memudahkan orang untuk membeli oleh-oleh khas bali tanpa harus pergi ke bali.
A_122120068_Muhammad Jangki Dausat
BalasHapusSistem Informasi adalah kombinasi dari teknologi informasi dan aktivitas orang yang menggunakan teknologi itu untuk mendukung operasi dan manajemen. Dalam arti yang sangat luas, istilah sistem informasi yang sering digunakan merujuk kepada interaksi antara orang, proses algoritmik, data, dan teknologi. Contoh dari sistem informasi yaitu istem reservasi penerbangan, digunakan dalam biro perjalananuntuk melayani pemesanan/pembelian tiket.(https://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_informasi)
B - 122130019 - Shinta Puspita
BalasHapusSalah satu contoh aplikasi dari sistem informasi adalah situs www.21cineplex.com yang merupakan sistem informasi yang dapat memudahkan kita untuk melihat jadwal film yang sedang tayang di bioskop cinema XXI. Melalui website tersebut, kita bukan hanya dapat mengetahui film-film apa saja yang akan tayang perharinya, tetapi juga bisa membaca sinopsisnya terlebih dahulu. Kemudian juga dapat memilih lokasi bioskop cinema XXI, mengetahui jadwal film coming soon dan harga tiket secara akurat, serta dapat membeli tiket secara online melalui MTIX.
B-122130170-Pangga dwi triswendi
BalasHapussalah satu sistem informasi yaitu aplikasi instagram, karena melalui instagram kita dapat share foto" aktifitas sehari",tempat" wisata yang bagus,tempat" makanan yg enak kepada seluruh teman kita dimanapun dan kapanpun,bukan hanya share foto saha tp kita dpt melihat dan mengetahui hal" baru yg sedang terjadi dgn cepat,dan juga kita bisa juga membeli suatu barang apapun itu melalui instagram. di instagram kita jga bsa menemukan komunitas" diseluruh indonesia dan bsa bepartisipasi didalamnya
D - 122130077 - Evelina Nadia Lispriyantika
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi adalah situs toko online Blibli.com. Situs ini merupakan salah satu e-commerce di Indonesia dengan konsep belanja online ala mall. Dengan konsep tersebut, blibli mengharapkan masyarakat Indonesia yang terbiasa belanja di mall dapat menemukan barang yang mereka cari dengan mudah dan menyenangkan dimanapun dan kapanpun.
B-122130015-Krisna Yudha Kurnia
BalasHapusSalah satu jenis sistem informasi yang dapat diakses yaitu garuda.dikti.co.id. Jenis sistem informasi Knowledge Work System Garuda (Garba Rujukan Digital) merupakan sebuah portal dimana kita dapat mengakses penemuan referensi ilmiah dan umum karya bangsa Indonesia yang berupa e-journal dan e-book domestik, tugas akhir mahasiswa, laporan penelitian, serta karya umum. Portal ini dikembangkan langsung oleh Direktorat Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat Dikti Kemdiknas RI.
B_122130167_Alan Walada
BalasHapusSalah satu contoh jenis sistem informasi adalah situs http://motorantiks.com/. Situs ini merupakan salah satu situs jual beli motor antik dan berbagai asesorisnya yang berhubungan dengan online order dan user interface yang berupa pop up sehingga dapat memudahkan user untuk melakukan transaksi didalamnya layaknya situs jual beli lainnya.
B-122130225-Gigih Jono Prasetio
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yaitu bantulkab.go.id. Sistem informasi ini merupakan sistem informasi yang dibuat oleh pemerintah Kabupaten Bantul dalam rangka mempublikasikan berbagai informasi mengenai Kabupaten Bantul. Sistem informasi ini ditujukan bagi semua pembaca pada umumnya dan masyarakat Bantul khususnya. Berbagai informasi penting ada disini seperti cuaca Kabupaten Bantul, Program kerja pemerintah, kegiatan Lembaga kemasyarakatan, dan informasi penting lainnya.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusB-122130233-Satrio Mulyo Nugroho
BalasHapussitus resmi perusahaan dibidang smartphone dan komputer seperti www.acer.co.id juga menggunakan sistem informasi. Dari situs ini kita dapat mengakses informasi berupa laptops, desktops, tablets, smartphones, store location, dll. Sehingga memudahkan pelanggan untuk dapat mengetahui spesifikasi kelebihan, dan kekurangan laptop atau gadget sebelum membelinya serta dapat mendowload device yang diperlukan secara gratis.
Contoh sistem informasi adalah www.smadav.com pasa situs itu kita bisa mengunduh aplikasi smadav dan labgkah2 dalam menfinstal aplikasi tersebut. Dimana skadav berfungsi untuk mendeteksi virus dan membersihkanya
BalasHapusA-122130236-WISLANDA HILMAN AL HAQIM
BalasHapusContoh sistem informasi adalah http://www.airasia.com/id dari situs itu kita dapat mengakses pemesanan tiket Air Asia, promo tiket juga dapat web check-in tiket
B_122130200_Kevin Stefanus
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi adalah http://ahmadmuhsinupn.blogspot.co.id/. Situs tersebut dapat dimanfaat kan oleh mahasiswa dalam proses pembelajaran secara efisien. Dalam situs tersebut mahasiswa dapat mendownload materi perkuliahan, bertanya, dan berbagi ide/pendapat.
E - 122140180 - Caliph Raka Normandy
BalasHapusSalah satu contoh sistem Informasi ialah web SBMPTN. Web ini berguna bagi para siswa SMA yang telah lulus pada umumnya untuk mendaftarkan diri mengikuti Ujian SBMPTN demi masuk ke perguruan tinggi yang diinginkan. disana juga akan ada informasi2 penting tentang sbmptn, lalu jadwal ujian, cara mendaftar dan membayar, dan juga dpt mengakses pengumuman hasil sbmptn.
E-122130260 - Azmi Adri Yunizar
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi adalah m.metrotvnews.com, situs ini dapat bermanfaat meberikan informasi seputar berita teraktual dan terupdate. Situs ini mempermudah bagi semua orang bila ingin melihat berita dengan cepat menggunakan ponsel atau gadget.
B_122130221_Ramadhan Arridho Aldeo
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yang sering digunakan mahasiswa adalah kaskus, situs ini merupakan situs forum terbesar asli Indonesia yang digunakan untuk bertukar informasi tentang apa saja yang terjadi di dunia khususnya Indonesia.
A_122130276_Rexy Altamirano
BalasHapussalah satu contoh informasi yang sering digunakan mahasiswa terutama yang mencintai olahraga futsal adalah www.bolalob.com . situs ini memberikan banyak informasi dan manfaat menganai olahraga futsal.
A_122130009_Diaz Putra Dwipantara
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yang sering saya kunjungi adalah detiksport.com dimana situs ini memberikan banyak informasi mengenai dunia olahraga terbaru dan teraktual. contoh : skor pertandingan , jadwal pertandingan dan berita olahraga lainnya.
A_122130009_Diaz Putra Dwipantara
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yang sering saya kunjungi adalah detiksport.com dimana situs ini memberikan banyak informasi mengenai dunia olahraga terbaru dan teraktual. contoh : skor pertandingan , jadwal pertandingan dan berita olahraga lainnya.
C_122140046_Adams Wijaya B
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yg sering saya kunjungi adalah Steam, situs ini berfungsi untuk sarana akses masuk game online, mendownload game,dan melakukan chat sesama pengguna Steam.
C_122140044_Arif Budiman
BalasHapusContoh sistem informasi adalah brainly.com, yang fungsinya adalah sebagai sarana diskusi online antara pelajar dan pengajar untuk menyelesaikan soal-soal. Di situs ini kita dapat juga mengajukan persoalan dan dapat juga menyelesaikan persoalan yang diberikan pengguna lain.
A_122130203_Zeriqo Hamzah A
BalasHapuscontoh sistem informasi yaitu mangaku.web.id yaitu salah satu sistem informasi yang berfungsi untuk membaca dan mendownload cerita anime. kelebihan sistem informasi ini yaitu dapat mengetahui cerita anime lebih cepat daripada videonya sendiri.
A_122130207_AviditoRioSaputra
BalasHapusContoh sistem Informasi Yaitu http://www.zalora.co.id/ merupakkan salah satu sistem media informasi yang mampu berfungsi untuk jual beli Fashion baik perempuan maupun lakki-laki, meliputi pakkaian, sepatu, tas dan accesoris lainnya.
A_122130231_Danar Teguh Santoso
BalasHapusContoh sistem Informasi Yaitu http://www.omkicau.com/ merupakkan salah satu sistem media informasi yang meberikan bagaimana cara perawatan burung, jadwal lomba burung, dan download suara-suara kicauan burung-burung.
A_122130223_Zyan Kharisma
BalasHapusContoh sistem informasi yaitu http://www.naruchigo.com/ merupakan salah satu sistem media informasi yang memberikan informasi tentang video anime yang berasal dari Jepang dan informasi terupdate tentang pecinta anime seluruh dunia, serta dapat didownload untuk dapat ditonton.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusD_122130091_Firra Aprindanti
BalasHapusSistem Informasi Manajemen Puskesmas (SIMPUS), yaitu http://simpus.depok.go.id adalah sebuah sistem Informasi yang terintegrasi dan didesain multi user yang disiapkan untuk menangani keseluruhan proses manajemen puskesmas. SIMPUS ini terdiri atas berbagai modul yaitu: Admin Sistem (manajemen user), Loket, Poli BP/umum, Poli Gigi, Lab/Radiologi, Apotek, Poli KIA, UGD, Rawat Inap, Kegiatan Luar Gedung/UKM, Pojok Gizi, Pelayanan KB, Manajemen Aset, dan Kepegawaian. Memungkinkan koneksi online Dinas Kesehatan ke Puskesmas/Pustu secara real time.
D_122130121_Achmad zamroni
BalasHapussalah satu contoh sistem informasi yaitu http://www.dompetdhuafa.org/ Dompet Dhuafa Republika adalah lembaga nirlaba milik masyarakat indonesia yang berkhidmat mengangkat harkat sosial kemanusiaan kaum dhuafa dengan dana ZISWAF (Zakat, Infaq, Shadaqah, Wakaf, serta dana lainnya yang halal dan legal, dari perorangan, kelompok, perusahaan/lembaga).
D - 122130105 - Nugroho Noto Susanto
BalasHapusSistem informasi yang saya ingin deskripsikan adalah Bismania.org, mungkin terdengar asing bagi khalayak umum yang tidak memiliki ketertarikan terhadap bus. Bismania.org adalah website yang berisi sekumpulan informasi tentang bus di indonesia bahkan dunia. Di dalam web tersebut membicarakan tentang seluruh perusahaan otobus, perusahaan karoseri yang ada di indonesia, dan membicarakan tentang spesifikasi armada bus dari membahas tentang mesin sampai karoseri bus. Web ini juga memberikan informasi kepada masyarakat yang ingin menggunakan modal transportasi darat, misalnya menanyakan mau pergi kemana? harus naik bus apa? ongkosnya berapa? di web ini dapat menjabarkan secara detail. Web ini di bentuk awalnya untuk sekumpulan pecinta bus, tetapi untuk sekarang ini lebih fokus untuk melayani masyarakat agar lebih mudah mendapatkan informasi jika ingin menggunakan modal transportasi darat. Tujuan utama dari web ini juga ingin masyarakat beralih menggunakan trasportasi umum dari pada menggunakan kendaraan pribadi.
D_12213194_Aditya Abdillah Humaidi
BalasHapuswebsite yang saya pilih adalah detik.com. Kemampuan detik.com adalah dapat di akses dengan mudah, dapat menyampaikan komunikasi ataupun menyampaikan informasi yang aktual dan relevan dengan kejadian yang sebenarnya terjadi. Sasaran yang dituju oleh detik.com adalah untuk layanan konsumen yaitu dengan memberikan informasi kepada pembaca, mengurangi biaya membeli koran bagi orang yang ingin tau berita terkini karena detik.com adalah situs gratis. Manfaat detik.com adalah dapat menyebarkan informasi kepada semua orang yang mengakses dengan mudah dan cepat. selain itu detik.com juga dapat digunakan sebagai pengiklanan suatu produk.
C_122140051_Alda Nesti Talenta Pakpahan
BalasHapus21cineplex.com adalah sebuah jaringan bioskop di Indonesia yang memulai kiprahnya di Industri hiburan sejak tahun 1986. Cineplex 21 membentuk jaringan bioskopnya menjadi 4 merek terpisah, yaitu Cinema XXI, The Premiere, Cinema 21, dan IMAX. Sistem informasi yang dilakukan dalam web 21cineplex.com dituangkan melalui menu-menu didalamnya yaitu:
1.Playing, menu yang berisi daftar film-film yang sedang ditayangkan. Kita juga bisa mendapat informasi tentang apa genre dari film-film yang ditayangkan, berapa lama durasi pemutaran filmnya, bagaimana sinopsis dari film-film tersebut, bahkan jadwal tayang dan HTM film-film itu serta di bioskop mana saja yang memutar film yang ingin kita lihat.
2.Coming Soon, menu yang berisi daftar film-film mendatang yang akan ditayangkan.
3.Info 21, menu yang berisi tentang berita-berita seputar cineplex 21.
4.Theaters, menu yang berisi informasi theater-theater mana saja yang memutar film-film tersebut dengan menyesuaikan kota yang kita pilih, misalnya Yogyakarta.
5. Home, menu yang sudah menyangkut semua informasi dari menu-menu yang saya sudah jelaskan diatas.
C_122140058_Fuza Fauziyyah
BalasHapusKompasiana.com adalah blog jurnalis Kompas yang bertransformasi menjadi sebuah media warga (citizen media). Di sini, setiap orang dapat menyampaikan suatu peristiwa, pendapat dan gagasan serta menyalurkan aspirasi dalam bentuk tulisan, gambar ataupun rekaman audio dan video.
Kompasiana menampung beragam konten dari semua lapisan masyarakat dari beragam latar belakang budaya, hobi, profesi dan kompetensi. Kompasiana juga melibatkan kalangan jurnalis Kompas dan para tokoh masyarakat, pengamat serta pakar dari berbagai bidang, keahlian dan disiplin ilmu untuk ikut berbagi informasi, pendapat dan gagasan.
D - 122130266 - Niken Rega Artika
BalasHapusBeasiswaindo.com merupakan beasiswa yang menginformasikan beasiswa yang berada di dalam maupun luar negeri. Kemampuan sistem informasi ini adalah dapat diakses dengan mudah, selain melalui website dapat juga diakses melalui media sosial lainnya seperti facebook, twitter, dan melalui app store, website ini juga memberikan informasi secara update. Sasaran sistem informasi ini adalah meningkatkan produktivitas akademik mahasiswa yang ada di Indonesia. Manfaat sistem informasi adalah memudahkan mahasiswa dalam mencari informasi tentang beasiswa.
C_122140077_Hafizh Oscar Halim Pratama
BalasHapusSalah satu sistem informasi adalah Scribd. Scribd sendiri yaitu situs web berbagi dokumen dimana pengguna terdaftar dapat mengirimkan dokumennya dengan berbagai format, dan menyimpan dokumen mereka ke situs tersebut dalam format iPaper.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusC_122140054_Fitria Wahyu Adika
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yaitu yahoo.com
Yahoo adalah sebuah website yang menyediakan berbagai informasi berita dan layanan berbasis internet seperti email dan mesin pencari (searh engine). Pada halaman utama Yahoo, pengguna dapat melihat agregasi berita dari berbagai media berita online dunia, baik berita ekonomi, politik, olahraga, otomotif, dan yang banyak menjadi favorit yaitu berita entertainmen.
Berbagai layanan yang disedikan oleh Yahoo antara lain sebuah platform komunitas tanya jawab yang disebut Yahoo Answers, software layanan chatting online Yahoo Messenger, media berbagi foto Flikcr, media periklanan Yahoo Advertising, Yahoo Maps, Yahoo group, dll.
C_122140062_Yeni Susi Susanti
BalasHapuswww.websitecerdas.com adalah sebuah web yang mengadirkan teknologi cerdas yang dikemas dalam "SMART WEBSITE". website ini berisi software pembuat website otomatis yang disebut CMS JOOMLA dan kelengkapan yang dapat dengan mudah dioperasikan dan dipergunakan oleh siapapun tanpa harus mengerti pemrograman dan desain website. websitecerdas.com memiliki 8 menu yaitu :
1. Home
berisi pembuka dari web ini yaitu pengenalan mengenai websitecerdas,com, promosi mengenai website-website yang telah dibuat,dan juga alasan mengapa harus memilih website ini.
2. Produk
berisi paket-paket yang ditawarkan oleh website ini dalam pengerjaan sebuah website berupa yang mudah dan praktis
3.Bonus
berisi daftar-daftar bonus yangakan didapatkan konsumen jika membeli paket-paket yang telah disediakan
4. Reseller
berisi penawaran pembagian hasil sebesar 50% dengan cara menawarkan websitecerdas.com kepada orang lain dengan harus terlebih dahulu membeli paket produk informasi
5. Kontak
berisi form yang dapat diisi agar mendapatkan informasi lebih lanjut mengenai website ini dan paket-paket yang ditawarkan. juga terdapat nomor telepon pelayan konsumen
6. Order
berisi formulir pemesanan dengan terlebih dahulu menyetujui 5 pernyataan yang telah dibuat oleh pihak websitecerdas.com
7. Login
berisi area login untuk member. tentunya agar dapat login terlebih dahulu kita harus membeli salah satu dari paketyang telah ditawarkan
8. News
berisi artikel yang berhubungan dengan website ini dan berguna untuk menambah pengetahuan dari pembaca. seperti penjelasan mengenai CMS (Content Management System), pengertian website dan panduan membuat website dengan CMS joomla.
C_122140066_Agnes Virna Prisilya
BalasHapuswww.fanfiction.net adalah adalah sebuah website tempat cerita fiksi yang dibuat oleh penggemar berdasarkan kisah, karakter atau setting yang sudah ada. Fanfic bisa berlaku untuk film, komik, novel, selebritis dan karakter terkenal lainnya. Terkadang sejumlah fanfic menyertakan penulisnya sebagai karakter cerita, ada pula yang tidak.
Plot sebuah Fanfic merupakan hasil imajinasi para fans. Konsep sederhana yang digunakan dalam menulis sebuah fanfic adalah “What if…” atau “Bagaimana jika…”. Dengan konsep itu fans bebas berimajinasi mengenai karakter kesayangan mereka. Fanfic menjadi sebuah art-project yang menyenangkan bagi seorang fans disamping proyek lain seperti membuat wallpaper, scrap book, craft design, atau art work lainnya yang menyangkut bintang atau karakter pujaannya.
Konsep “What If…” atau “Bagaimana jika…” memungkinkan pengembangan plot fanfic bisa berhubungan dengan kisah aslinya atau bahkan tidak berhubungan sama sekali. Konsep tersebut juga membebaskan para fans (penulis fanfic) untuk bereksperimen mengeksplorasi dan memodifikasi karakter yang sudah ada atau bahkan menggabungkan karakter dan plot dari beberapa kisah sekaligus. Konsep tersebut juga berlaku pada fanfic selebritis, yaitu fanfic yang ditulis dengan menggunakan karakter para selebritis atau orang terkenal.
Untuk menghindari tuntutan mengenai hak cipta, penulis fanfic biasanya mencantumkan kategori "fanfic" dalam tulisannya dan memberikan disclaimer, semacam pengakuan hak cipta, untuk penulis aslinya. Sedangkan untuk menghindari protes atau pertanyaan dari fans lain, biasanya para penulis fanfic selalu memberikan sedikit catatan-catatan “peringatan” atas variasi-variasi eksperimen yang dia gunakan dalam fanfic-nya.
Website ini memiliki 5 menu utama yaitu :
1.Browse
berisikan asal imajinasi ex : anime, kartun, TV, komik, game, dll
2.Just In
disini kita dapat melihat cerita-cerita terbaru yang di posting
3.Community
merupakan sebuah grup yang memilih cerita terbaik berdasarkan standar grupnya masing-masing.
4. Forum
tempat dimana para penulis untuk saling bertukar pikiran dalam berbagai aspek
5.Betas
daftar nama penulis, tanggal bergabung sebagai anggota di website, beserta jumlah fanfic yang telah ia buat.
Tumblr adalah sebuah layanan tumblelog (mikroblog) atau situs jejaring sosial yang mengizinkan penggunanya untuk memposting tidak hanya tulisan, tetapi juga mengizinkan penggunanya untuk memposting foto, quote, video, chat, audio, dan link. Pengguna dapat mengikuti blog pengguna lain atau mengatur privasi blog sendiri. Kebanyakan fitur webnya diakses dari antarmuka "dasbor"; di sana terdapat opsi untuk mengirimkan konten dan melihat pos dari blog yang diikuti. Tumblr lahir pada tahun 2007, seorang pengusaha internet muda yang bernama David Karp, telah menciptakan Tumblr. Dia menciptakan tumblr di Jepang pada saat dia berumur 19 tahun. Dia menunggu untuk salah satu platform blog yang sudah siap agar para pengguna dapat mengatur sebuah platform. Tetapi, setelah satu tahun lamanya hal tersebut tidak terjadi juga. kemudian David karp sendirilah yang akhirnya turun tangan untuk menyelesaikan platform blog tersebut. Inkarnasi saat Tumblr diluncurkan pada tanggal 1 November dan versi beta telah diluncurkan beberapa bulan sebelumnya.
BalasHapusC_122140003_Shofwana Hafidh
BalasHapusSalah satu sistem informasi yaitu adalah www.modifikasi.com atau biasa orang menyebutkan modcom. Situs ini di peruntukkan untuk dunia otomotif indonesia mulai dari update otomotif terkini, penjualan kendaraan, spare parts kendaraan, berita otomotif, dan semua hal yang berkaitan dengan otomotif. Susunan situs ini memiliki banyak menu yang memudahkan para pengunjunh situs jika ingin langsung mencari sesuatu hal otomotif langsung saja ketik keyword pada menu search atau pilih ke menu-menu yang telah tersedia. Semua menu di www.modifikasi.com sangat memudahkan pengunjung situs dapat mengakses apa yang mereka mau di dalam dunia otomotif.
C_122140084_Bekti Sulistiyani
BalasHapushttps://www.kereta-api.co.id Pt KAI adalah BUMN yang menyelenggarakan jasa kereta api, telah beroperasi sejak 28 september 1945. Pt KAI meluncurkan sebuah website dimana isi dari website tersebut adalah Sejarah perkeretaapian, galery foto, identitas Pt KAI sendiri, serta terdapat menu yang memudahkan konsumen dalam mengakses jadwal keberangkatan kereta api ke suatu daerah bahkan dapat reservasi tiket secara online dan pembayaran dapat melalui atm dilakukan maksimal 3 jam setelah pemesanan tidak perlu mengantri panjang di loket stasiun.
A-122130108-Desi wahyu ekasari
BalasHapusSIM PTSP adalah sebuah aplikasi untuk memenejemen perizinan yang ada di Kabupaten Bau bau, Buton, Sulawesi Tenggara. SIM PTSP merupakan aplikasi yang mengelola penyelenggaraan perizinan yang prosesnya dimulai dari tahap permohonan sampai ke tahap terbitnya dokumen yang dilakukan dalam satu tempat. Aplikasi seperti ini dapat memberikan kepuasan kepada para pihak yang mengajukan izin dikarenakan dengan pelayanan yang diberikan oleh SIM PTSP menjadikan proses pembuatan izin menjadi lebih cepat, murah, mudah, transparan.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusC-122140043-Izurrohmah
BalasHapus4shared.com adalah aplikasi multimedia yang digunakan untuk mengakses penyimpanan online dan mengunduh file secara langsung dari smartphone atau laptop atau komputer. Mengakses dan mengunduh file secara gratis diantarnya music, video, file, foto, buku dan aplikasi. Di 4shared kita juga bisa mendengarkan musik dan menonton video secara langsung. Untuk bisa mengakses 4shared, kita harus login atau terdaftar disitus 4shared.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusD-122130008-Yudi Pratama Putra
BalasHapusMedilum Insurance merupakan jasa pengelolaan resiko kesehatan dan manajemen klaim untuk Perusahaan yang mengelola sendiri produknya. Memberikan layanan kesehatan untuk karyawannya(Keluarga karyawan), memberikan keleluasaan untuk anggota Medilum untuk menikmati layanan kesehatan terbaik,meminimalkan resiko dengan biaya pengobatan yang wajar.
(medilum.com/)
C_122140032_RR Felicia Dyah L
BalasHapuswww.tokosumberherbal.com adalah pusat penjualan herbal online yang menawarkan ribuan jenis produk herbal dari ratusan produsen di Indonesia. Kami menjalin kerjasama dengan berbagai produsen, suplayer herbal, agen serta sales sales produk herbal dengan menawarkan sistem keagenan yang menguntungkan bersama dengan berbagai paket pilihan belanja agen.Situs ini memilikimenu diantaranya home , profil , agen , galeri , panduan , katalog , info , faq , reward , contact , tamu
C_122140025_Dimas Muhammad Putra
BalasHapusOLX Indonesia (sebelumnya bernama tokobagus.com dan berniaga.com) adalah sebuah situs web iklan di Indonesia yang terfokus kepada kegiatan membeli dan menjual produk dan jasa secara online. Situs ini bertujuan untuk mempermudah dalam melakukan jual beli. Di dalam situs ini terdapat menu menu yang dapar mempermudah pencarian para pengunjung dalam mencari barang atau jasa untuk perjual belikan. Menu menunya diantaranya, yaitu: mobil, motor, properti, keperluan pribadi, elektronik & gadjet, rumah tangga, hobi & olahraga, perlengkapan bayi & anak, kantor & industri, jasa & lowongan kerja, qurban, dll. Dan menu menu tersebut akan membantu dalam tindakan menjual maupun menbeli secara online yang mana tidak perlu bertemu secara bertatap muka langsung. Dalam web ini kita bisa langsung berkomuni dengan penjual yang menjual naranh dengan CP yg telah tertera pada bagian bawah barang yg di jual atu sebagainya ,sehingga sebagai pembeli dan penjual dapat saling percaya. Jadi www.olx.co.id dapat mempermudah kita dalam interaksi jual beli antara penjual dan pembeli yg lebih efektif dan efisien secara online.
C_122140005_Tri Luhur Prasetya
BalasHapusDeviantART adalah sebuah situs komunitas raksasa, terutama komunitas artist, desainer, fotografer, dan lainnya, dimana situs tersebut menampung berjumlah-jumlah karya atau yang disebut dengan deviation, dengan para seniman yang disebut dengan deviant.
DeviantART adalah situs terbesar dalam hal penyedia ekshibisi karya seni yang berasal dari berbagai macam genre, mulai dari fotografi, seni grafis tradisional (melukis, menggambar, sablon, dll), desain grafis atau seni grafis modern, literatur, flash, animasi, pembuatan video, dan lain lain
C_122140027_Dita Dara Distiya
BalasHapusBank BRI terkenal sebagai bank dengan jangkauan layanan yang sangat luas hingga mencapai ke pedesaan. Tak cuma itu, layanannya pun terdepan di Indonesia. Untuk mempererat hubungan antara bank dan nasabahnya maka dibuatlah situs resmi bank BRI dengan alamat www.bri.co.id. Situs resmi dari Bank BRI ini untuk memudahkan masyarakat terutama para nasabah untuk mengenal produk perbankan dan pelayanan bank BRI. Bagi masyarakat non nasabah, situs bank BRI ini akan sangat membantu mengetahui produk-produk simpanan, pinjaman, jasa bank, produk konsumer, investasi perbankkan dan layanan prioritas bagi nasabah besar.
Pada menu “situs corporate” di beranda situs BRI, akan tampil menu utama yang memudahkan masyarakat mencari informasi tentang bank BRI, yaitu :
1.Tentang kami, terdiri dari :
sejarah BRI, Visi dan Misi, Manajemen, GCG dan kode etik BRI
2.Simpanan, terdiri dari :
Tabungan, deposito, Giro Bri
3.Pinjaman, terdiri dari :
pinjaman mikro, pinjaman ritel, pinjaman menengah, pinjaman program, Kredit Usaha Rakyat (KUR)
4.Internasional, terdiri dari :
BRI Trade finance dan services, BRI Fast remittance, Financial Institution, BRI Money changer, Unit kerja luar negeri
5.Jasa bank, terdiri dari :
Jasa bisnis, Jasa keuangan, Jasa kelembagaan, E-Banking, Treasury
6.Produk konsumer, terdiri dari :
Kartu kredit, kredit pemilikan rumah, kredit kendaraan bermotor, Outlet skk
7. Investasi perbankan, terdiri dari :
DPLK, ORI dan SR, Jasa wali amanat, jasa kustodian
8.Layanan prioritas, terdiri dari :
produk, layanan & privileges, Reksadana, Kartu BRI Prioritas, outlet, kriteria nasabah
9.Info lelang, terdiri dari :
Lelang aset, lelang pengadaan
C_122140033_Febri Ikhsan Fauzi
BalasHapusBosMobil.com, merupakan suatu media online otomotif yang di dalamnya menyangkut seputar berita otomotif terkini, modifikasi, komunitas/klub mobil, dan juga iklan jual/beli mobil baru maupun bekas yang dapat diakses secara online juga bebas biaya dan disajikan bagi seluruh kalangan pecinta otomotif di tanah air. Baik pembaca maupun pelaku usaha di bidang otomotif dapat menikmati beragam konten yang disediakan di dalamnya.
Konten berita yang tersaji merupakan berita-berita otomotif terkini yang tengah hangat baik dari dalam maupun luar negeri yang semuanya terangkum dalam beberapa kanal tersendiri seperti auto news, modification news, klasik & retro, auto club, tips, event gallery, Berita Mobkas (mobil bekas), profil bengkel, show off dan juga bosmobil THE JOURNEY. Selain berita dan artikel, BosMobil juga memiliki program test drive mengenai mobil-mobil baru yang terangkum dalam program bosmobil.com THE JOURNEY yang akan membahas seputar performa berkendara secara mendalam dan disajikan dengan unsur lifestyle. Bosmobil juga memiliki kanal Show Off yang dibuat khusus untuk mereka-mereka yang ingin memamerkan karya mobil modifikasinya agar dapat dilihat oleh jutaan pengunjung lainnya dengan cara yang sangat simple. Hanya cukup register lalu mengupload sendiri foto kendaraannya tanpa dipungut biaya apapun.
Konten iklan jual / beli mobil baru dan bekas dilakukan dengan praktis dan gratis, para pelaku usaha di bidang otomotif layaknya showroom / pemilik langsung dapat mengiklankan mobil yang ingin dijual lengkap dengan foto hanya cukup dengan register lalu mengupload seperti layaknya pada kanal show off. Hal ini dilakukan bosmobil untuk memfasilitasi bagi para pengunjung yang sedang mencari atau ingin menjual mobil baru maupun bekas.
D - 122130254 - Eka Wulandari
BalasHapusContoh situs informasi : Bukalapak.com
Definisi Bukalapak.com
Bukalapak merupakan salah satu pasar daring (online marketplace) terkemuka di Indonesia yang dimiliki dan dijalankan oleh PT. Bukalapak. Seperti halnya situs layanan jual – beli daring (online) dengan model bisnis consumer-to-consumer, Bukalapak menyediakan sarana penjualan dari konsumen-ke-konsumen di mana pun. Siapapun bisa membuka toko daring untuk kemudian menjalani calon pembeli dari seluruh Indonesia baik satuan ataupun dalam jumlah banyak. Pengguna perorangan ataupun perusahaan dapat membelidan menjual produk, baik baru maupun bekas, seperti sepeda, ponsel, perlengkapan bayi, gadget, komputer, tablet, perlengkapan rumah tangga, busana, elektronik, dan lain-lain.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusA - 122130216 - Muhammad Azwar Abdullah
BalasHapusDomain http://fti.upnyk.ac.id atau yang biasa kita kenal sebagai Computer Based Information System atau CBIS merupakan contoh teknologi informasi yang digunakan oleh jurusan teknik industri upn veteran yogyakarta. Dengan CBIS mahasiswa dapat dengan mudah mengatur jalannya perkuliahan seperti : input mata kuliah, melihat jadwal kuliah, mencetak transkrip nilai dan banyak lagi informasi yang dapat diperoleh mahasiswa dari sistem infoemasi CBIS ini.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusC-122140007-Sukmono aji wibowo
BalasHapusrevoluside.com merupakan website yang dibentuk oleh mahasiswa/mahasiswi asal bogor yang tersebar di berbagai daerah. Website ini berasal dari kata "revolusi" dan "ide", yang dimana berisi artikel-artikel yang sangat dekat dengan kehidupan sehari-hari dan isu-isu yang sedang booming di indonesia yang bertujuan untuk memberikan pandangan-pandangan baru kepada pembaca, semua artikel dikaji dengan pendekatan cara pandang remaja masa kini dan mengunakan bahasa yang sangat sederhana serta santai sehingga dapat dimengerti oleh semua kalangan khususnya para remaja.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusC_122140049_Alvia Anggitasari
BalasHapusWe Heart It adalah sosial media yang menjadikan gambar sebagai fitur utamanya, dan merupakan tempat dimana orang-orang (terutama perempuan) berbagi gambar-gambar yang menurut mereka sangat menginspirasi. We Heart It sendiri mendeskripsikan dirinya sebagai “Rumah untuk seluruh inspirasimu”. Sosial media ini dapat diakses melalui web browser, atau iOS dan Android. We Heart It terbentuk pada tahun 2008. Pencetus utama terbentuknya sosial media ini adalah Fabio Giolito. Dia memiliki ide untuk menciptakan sistem “heart” ke sebuah foto, menyimpannya, dan membagikannya ke orang terdekat di sekitarnya. Dibantu temannya, Bruno Zanchet, mereka mengembangkan sosial media ini, hingga dapat menjadi terkenal hingga sekarang. Sosial media ini mulai berkembang di California pada tahun 2011. Semenjak tahun 2011, We Heart It kini tersedia dalam berbagai bahasa, termasuk Indonesia. Di Home, kita dapat menemukan banyak gambar-gambar keren dari seluruh dunia yang dapat menginspirasi kita. Kalo menemukan sebuah gambar yang kita sukai, kita tinggal mengarahkan kursor ke arah gambar tersebut. Nantinya akan muncul gambar hati di tengah gambar. Setelah meng-klik hati pada gambar yang kita sukai, maka gambar tersebut akan tersimpan di canvas kita. Canvas kita bakalan dipenuhi sama semua gambar-gambar yang pernah kita heart dari Home.
B_122130269_Tuah Prabowo
BalasHapuswww.thisisanfield.com/ merupakan suatu situs fanspage tim Liverpool Footbal Club dimana terdapat beberapa fitur seperti jadwal perandingan, pembelian merchandise, tiket and tour ke kota liverpool terkhusus ke stadiun kebangaan liverpool yaitu anfield stadion juga masih banyak fitur-fitur yang lain.
C-122140037-Maria Yosefin
BalasHapusInstagram merupakan salah satu jenis Sistem Informasi yang termasuk dalam jejaring sosial atau biasa disebut dengan Media Sosial ( Medsos ). Dimana dalam media sosial ini kita dapat men-posting foto-foto sehingga orang lain dapat mengetahui segala aktivitas yang kita lakukan dari postingan foto tersebut, selain itu saat men-posting foto kita dapat memasukkan lokasi dimana foto kita itu diambil. Sebaliknya pula kita dapat mengetahui aktivitas orang lain yang ingin kita ketahui. Dengan media sosial ini pula kita dapat mengetahui lokasi-lokasi kuliner maupun lokasi wisata recommended yang belum pernah kita kunjungi bahkan kita ketahui. Oleh karena itu, dengan adanya Instagram ini sesuatu yang jauh dari keberadaan kita dapat kita ketahui, secara tidak langsung kita telah menambah wawasan menjadi lebih luas lagi.
Terimakasih.
Salah satu sistem informasi yaitu Liputan6.com yang merupakan portal berita online yang berdasarkan program berita SCTV, Liputan6. Situs ini diluncurkan sejak tanggal 24 Agustus 2000 dan dikelola oleh PT Kreatif Media Karya, anak perusahaan Elang Mahkota Teknologi. Situs ini menyajikan berita-berita dengan “ Aktual, Tajam dan Terpercaya”, dari masalah ekonomi, politik, pendidikan, olahraga hingga kejadian-kejadian dari seluruh dunia. Situs ini juga terintegrasi dengan situs lainnya seperti : Bola.com, Bukalapak.com, Bintang.com dimana para penggunanya dapat mengakses situs-situs tersebut secara bersamaan sesuai dengan kebutuhan para pencari informasi dan berita. Liputan6.com juga memberikan layanan video, photo, forum dan artikel bari para pencari dan penikmat berita serta informasi yang dapat memudahkan para pengguna mendapatkan berita secara actual dan komprehensif.
BalasHapusD_122130137_Gilang Fajar Pratama Suwarna
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yaitu UPN Computer Based Information System (CBIS) atau Sistem Informasi Berbasis Komputer merupakan suatu sistem pengolah data menjadi sebuah informasi yang berkualitas dan dipergunakan untuk suatu alat bantu menampilkan data-data nilai mahasiswa UPn dan untuk Input Matakuliah yang akan ditempuh
D - 122130139 - Dimas Tirta Nugraha
BalasHapussalah satu contoh sistem informasi yaitu MNC News. MNC News adalah sebuah saluran televisi berita 21 jam (termasuk tutup siaran selama 3 jam) yang menjangkau wilayah Indonesia. MNC News bisa ditonton lewat Indovision di saluran 84. MNC News adalah saluran televisi pertama MNC Channels di Indovision. Baru setelah MNC News, muncul saluran-saluran televisi saudaranya seperti MNC Entertainment, MNC Music dan MNC International. Pertama kali diluncurkan sejak pada bulan 1 Maret 2006 2006 di Jakarta dan hanya bisa ditangkap di jaringan televisi berlangganan milik Media Nusantara Citra seperti Indovision, OkeVision dan Top TV.
C -122140112 - shaka wreswyusta
BalasHapussalah satu contoh sistem informasi adalah songify.com adalah aplikasi yang dapat mencari sebuah lagu berdasarkan kata-kata yang kamu ucapkan.
Jika kamu menyukai suatu lagu dan tidak tahu judul lagu tersebut, serta kamu juga lupa bagaimana nadanya, cukup rekam sepotong lirik lagu tersebut dengan aplikasi ini. Aplikasi Songify ini akan langsung membawakan judul lagunya untukmu!
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusD_122130145_Muhammad Ade Rafiyan
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi adalah livescore.com. Livescore adalah sebuah situs yang memberikan informasi hasil pertandingan sepak bola dengan secara langsung (live). Di livescore anda dapat mengecek segala hasil pertandingan sepak bola maupun pertandingan olahraga lainnya. Hasil pertandingan akan memperbaruhi dalam hitungan detik. Setiap hari livescore mempersembahkan ratusan hasil dengan secara langsung, anda bisa juga melihat hasil sejarah pertandingan hanya dengan memilih menu menu yang tersedia oleh livescore.
BalasHapusC -122140112 - shaka wreswyusta
salah satu contoh sistem informasi adalah songify.com adalah aplikasi yang dapat mencari sebuah lagu berdasarkan kata-kata yang kamu ucapkan.
Jika kamu menyukai suatu lagu dan tidak tahu judul lagu tersebut, serta kamu juga lupa bagaimana nadanya, cukup rekam sepotong lirik lagu tersebut dengan aplikasi ini. Aplikasi Songify ini akan langsung membawakan judul lagunya untukmu. jadi akan lebih mudah untuk mengupdate dan mencari lagu
D-122140164-Noor Apriyani
BalasHapusSalah satu contoh Sistem Informasi yaitu pada PT. Kokoh Inti Arebama. PT Kokoh Inti Arebama merupakan perusahaan distributor terbesar bahan-bahan bangunan yang didirikan pada tahun 2004. Dalam tahun pertamanya, perusahaan telah berhasil mengembangkan bisnisnya dengan pesat didukung oleh jaringan distribusi yang kuat di 14 kota di Indonesia. Selama tahun 2004, perusahaan telah mendistribusikan produk-produk bahan bangunan kepada sekitar 2.500 outlet-outlet ritel di seluruh Indonesia. Salah satu prinsipal terbesar perusahaan saat ini adalah PT KIA Keramik yang baru-baru ini memenangkan ICSA Awards kedua kalinya dari majalah SWA. Tahun ini, PT Kokoh Inti Arebama berencana menambah jaringan distribusinya menjadi 16 cabang di akhir tahun nanti dan target menjadi 20 cabang di 20 kota pada tahun 2006 mendatang. Dengan penambahan jumlah cabang diharapkan perusahaan dapat melayani sekitar 2.940 outlet pada akhir tahun ini dan sebanyak 3.500 di tahun 2006.
C_122140160_Gadis Regita
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi yaitu Waze. Waze sendiri adalah aplikasi yang membantu Anda mencari rute, memandu Anda mengikuti rute tersebut ketika berkendara, serta melaporkan kondisi lalu lintas di sekitar Anda dan di rute yang akan Anda tempuh secara real-time. kelebihan dari waze adalah menyediakan rute alternatif untuk mencapai sebuah lokasi. Perubahan rute ini juga bisa dilakukan di tengah perjalanan jika Anda melihat terjadinya masalah di rute yang Anda tempuh saat itu. seperti kemacetan atau jalan sedang dilakukan perbaikan. Setelah mendapatkan rute yang sesuai, Anda tinggal meletakkan smartphone Anda dengan speaker dan aplikasi Waze yang tetap aktif, dan mengikuti instruksi suara dari aplikasi ini.
C_122140089_reza azizia
BalasHapusContoh dari sistem informasi adalah msn, msn adalah layanan situs web portal milik dari Microsoft dimana berisi mengenai segala informasi baik layanan mail, images, video, informasi shopping, berita hingga gambaran wilayah atau peta. Selain itu Microsoft network ini menawarkan pencarian baik dengan kata kunci maupun direktori
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusD - 122130244 - Andana Dwi Aprilia Rakadiputra
BalasHapusjne.co.id
Manfaat:
1. Mempermudah customer PT. JNE atau pengguna internet lainnya untuk mengetahui informasi mengenai PT. JNE.
2. Melacak keberadaan barang/paket yang dikirim dengan menggunakan nomor resi pengiriman.
3. Mengetahui tarif atau ongkos kirim barang/paket berdasarkan berat barang/paket tsb.
Tujuan:
Membantu customer JNE atau pengguna internet lainnya untuk mengetahui informasi mengenai PT. JNE. Contoh: jasa yang ditawarkan, keberadaan barang, daftar harga pengiriman.
Sasaran:
1. Individu/perusahaan yang telah dan atau akan mengirim barang/paket untuk individu/perusahaan lainnya melalui PT.JNE.
2. Individu/perusahaan yang ingin mengetahui informasi lebih dalam mengenai PT.JNE.
D_122140122_Abdul Aziz Fakhruddin
BalasHapusSalah satu contoh dari sistem informasi adalah Wikipedia. Wikipedia adalah sebuah situs yang berisi tentang artikel ensiklopedia dan referensi online tingkat dunia yang bisa di akses oleh siapa saja, dimana saja selama bisa terhubung dengan internet. Wikipedia seringkali dijadikan referensi atas apapun yang dicari para pengunjung di internet. Apapun yang ingin diketahui, sebagian besar sudah ada di Wikipedia. Dan jika menuliskan suatu keyword apa saja, kemungkinan paling besar yang menduduki posisi teratas pada hasil daftar pencarian tersebut adalah artikel yang terdapat di Wikipedia.
D_122130125_Eygman Malkhi Tandi Lalong
BalasHapusSalah satu contoh dari sistem informasi adalah Lazada. Lazada merupakan situs jual online untuk memudahkan masyarakat umum untuk berbelanja walaupun jarak yang berjauhan. Lazada.co.id merupakan bagian dari Lazada Group yang menjadi tujuan belanja online nomor satu di Asia Tenggara. Lazada Group beroperasi di Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, Thailand dan Vietnam. Menjadi pionir di bidang e-commerce, Lazada menghadirkan layanan berbelanja yang mudah bagi konsumen dan akses langsung pada database konsumen terbesar di Asia Tenggara.
Manfaat :
1. Untuk memudahkan konsumen berbelanja walaupun jarak jauh
2. Promosi produk dari produsen yang mudah via online
3. Menjadi tempat mencari nafkah bagi penjua
Sasaran :
Masyarakat Umum
D_122130097_Marta Kurniawan
BalasHapusSalah satu contoh dari sistem informasi adalah tiket2.com. Tiket2.com memberikan beberapa layanan yang berupa informasi daftar jadwal penerbangan domestik dari berbagai kota di indonesia, fasilitas untuk membandingkan jadwal dan harga tiket pesawat, serta menyediakan juga fasilitas booking yang semuanya bisa didapatkan di satu tempat. Pengguna bisa mencari informasi penerbangan dari berbagai kota di Indonesia sesuai dengan waktu dan kota keberangkatan/kedatangan yang dipilih, serta mengatur apakah perjalanan akan sekali jalan atau pulang-pergi. Situs Tiket2 tersedia dalam dua bahasa yang memudahkan pengguna baik itu asal Indonesia ataupun turis untuk mencari data penerbangan. Untuk strategi monetisasi Tiket2 mendapatkan pemasukan dari booking fee dan iklan. Fasilitas yang paling menarik dari Tiket2 tentu saja adalah fasilitas booking, setelah mendapatkan informasi jadwal penerbangan, membandingkan harga dari masing-masing maskapai, pengguna bisa langsung melakukan proses pemesanan tiket, pengguna nantinya akan mendapatkan e-ticket lewat email.
D - 122130243 - Diah Galih Nurhikmatul Jannah
BalasHapusTribunnews.com
Kemampuan : Selain sebagai situs berita online yang menyediakan electronic paper (epaper) sebagai replika dari koran edisi cetak, Tribunnews juga menyediakan berita dalam bentuk digital paper, yaitu koran yang terbit secara online dalam format digital. Tribunnews menyediakan wadah bagi masyarakat untuk ikut serta dalam berbagi informasi ataupun menyampaikan gagasan melalui dua rubrik Tribunnews, yaitu Tribuners dan Citizen Reporter. Tribunnews juga mengelola forum diskusi serta beberapa komunitas online, seperti melalui Facebook, Twitter, dan Google+. Sesuai dengan perkembangan zaman, Tribunnews juga menyediakan Tribunnews mobile dengan alamat m.tribunnews.com.
Sasaran : Tribunnews.com merupakan situs berita online yang menyediakan berbagai macam berita yang terjadi baik itu berita lokal, nasional, hingga internasional yang dapat diakses oleh siapapun. Tribunnewas.com memudahkan para pembaca untuk memperoleh berita dimanapun dan kapanpun tanpa mengeluarkan biaya transportasi. Rubik Tribuners dan Citizen Reporter diharapkan masyarakat ikut berpartisipasi, berbagi informasi dan turut serta menyampaikan gagasan berupa ide-ide segar dan pengalaman empiris, terutama untuk mencerdaskan kehidupan bangsa.
Manfaat : Tribunnews.com menyediakan berita-berita hangat yang lengkap, komprehensif, terupdate dan juga berita dengan konten yang lebih terpercaya. Sehingga masyarakat atau para pembaca dapat mengetahui berita-berita terbaru dan tidak tertinggal berita mulai dari berita lokal hingga internasional, olahraga, ekonomi, pengetahuan, kesehatan bahkan seleb. Selain itu juga mengembangkan ide dan gagasan dari berita yang ada.
D _ Eka Wulandari _ 122130254
BalasHapusBukalapak.com
Kemampuan : Sekilas, BukaLapak.com memiliki konsep yang hampir sama dengan situs-situs lain yang memfasilitasi transaksi jual beli online di Indonesia. Namun ternyata sistem transaksi di BukaLapak.com di desain sedemikian rupa untuk menjaga keamanan pihak penjual maupun pembeli. Pihak penjual mendapat kesempatan untuk memasarkan segala produk jadi (non jasa dan non franchise) yang dilengkapi dengan deskripsi dan foto produk. Peraturan yang diterapkan BukaLapak.com pun cukup ketat, misalnya larangan copy paste dari penjual lainnya serta larangan untuk mencantumkan alamat, nomor rekening dan kontak pribadi di BukaLapak.com. Dengan demikian seluruh proses transaksi dan pembayaran akan difasilitasi dan dijamin keamanannya oleh BukaLapak.com.
Sasaran : Sasaran dari Bukalapak.com semua orang yang ingin menjual barang secara online di Bukalapak. Cakupannya pun sangat luas karena bisa diakses oleh siapa saja, dimana saja dan kapan saja. Terlebih lagi kini aplikasi Bukalapak.com dapat di download atau diakses dengan menggunakan smartphone masing-masing.
Manfaat : Bukalapak.com menerapkan sistem consumer to consumer sehingga pembeli dapat bertransaksi langsung dengan penjual. Untuk membantu proses transaksi Bukalapak juga sudah menerapkan konsep rekening bersama yang dikenal dengan nama Bukalapak Payment System. Dengan konsep tersebut memungkinkan orang-orang dapat bertransaksi dengan aman, lancar dan bebas penipuan.
D – 122130122 – Dwi Prasetyo Romadhon
BalasHapusSalah satu satu contoh dari sistem informasi adalah http://www.cnnindonesia.com/. Website ini dapat menyajikan berita dan informasi pilihan dengan standar jurnalisme bermutu. Tidak hanya mewartakan dengan cepat dan akurat, tapi juga tajam dan dalam. Aneka berita dan informasi dapat diakses 24 jam sepekan dalam bentuk teks, foto dan video di sejumlah kanal berikut: Politik, Nasional, Ekonomi, Internasional, Olahraga, Teknologi, Hiburan dan Gaya Hidup.
E - 122130134 - Eko Safron Yulianto
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi adalah Microsoft cortana dengan fungsi sebagai pengontrolan pada fitur pencarian dalam system operasinya seperti, berinteraksi melalui teks atau suara. Microsoft Cortana dapat menjelajahi mesin lokal , OneDrive account, dan bahkan jaringan bisnis anda untuk menemukan file berdasarkan permintaan bahasa.
C-122140050-Reza Satria Munandar
BalasHapusSalah satu contoh dari sisten informasi adalah google.com.Sistem Informasi ini bertujuan untuk mempermudah kita dalam mencari sebuah informasi dari internet dan ilmu pengetahuan serta sebuah sarana untuk dapat mengakses berbagai hal.
C_122140011_FAISAL FACHRY
BalasHapusContoh Sistem Informasi adalah Steam. Steam adalah distributor permainan digital milik Valve dengan cara membeli via pembayaran daring dengan media unduhan. Dengan adanya Steam, diupayakan agar pembajakan game yang marak bisa ditekan. Cara kerjanya dengan mengunduh perangkat lunak Steam, dengan begitu dapat dicek dan langsung membeli permainan yang ada.
Steamguard adalah sistem proteksi permainan video. Dimana Steam memerlukan koneksi Internet dengan memasukkan identitas dan kata sandi steam lalu diverifikasi melalui surel elektronik agar dapat menikmati layanan khusus seperti cloud.
Steam workshop adalah layanan yang disediakan untuk menampung hasil karya dari komunitas. Karya tersebut dapat "digunakan" oleh Valve, atau hanya sekedar modifikasi tambahan yang gratis.
Dahulu, permainan video yang paling berkontribusi dalam meningkatkan popularitas Valve, Steam (toko daring Valve), dan Source (engine buatan Valve) adalah Counter Strike. Sekarang, permainan yang menjalankan tongkat estafet tersebut adalah Dota 2 dan Team Fortress 2, ditambah lagi kedua permainan tersebut gratis untuk dimainkan.
D_122130125_Eygman Malkhi Tandi Lalong
BalasHapusTugas 3
Lazada.co.id
Manfaat :
1. Memudahkan masyarakat umum untuk berbelanja walaupun jarak berjauhan
2. Selalu mengupdate isu fashion yang beredar di lazada
3. Menjadi tempat usaha untuk mencari pendapatan bagi para penjual
4. Banyak pilihan pakaian sehingga membuat masyarakat bisa memilih produk atau jenis pakaian sesuai keinginan
Tujuan :
1. Menjadi tempat berbelanja bagi para mayarakat umum
2. Menjadi tempat bagi para penjual untuk menjual dagangannya
Sasaran :
Masyarakat umum dari berbagai golongan
Terima kasih
E_122130050_Rizza Dwi Nusita
BalasHapusTugas 3
MYOB
manfaatnya :
1. Mudah digunakan
2. Tingkat keamanan yang cukup tinggi
3. Kemampuan keamanan yang cukup valid untuk setiap pemakaiannya
4. Dapat diaplikasikan untuk 105 jenis perusahaan yang telah direkomendasikan
5. Menampilkan laporan keuangan komprasi (perbandingan) serta menampilakn analisis dalam bentuk grafik
Elemen-elemen MYOB antara lain: Accounts (Modul Perkiraan), Banking (Buku Cek), Sales (Modul Penjualan), Time Billing (Modul Penagihan), Purchase (Modul Pembelian), Payroll (Modul Penggajian), Inventory (Modul Pengelolaan Inventaris) dan Card File (File Kartu)
Keuntungannya :
1. Kemudahan penggunanya
2. Penggunaan software dapat diandalkan
3. Digunakan untuk pengeliolaan proyek
4. Departmensasi
5. Proses instalasi dan maintenance kyang murah
6. Tenaga kerja yang paham MYOB cukup bayak
7. Dapat digunakan untuk memantau 3 tahun periode pembukuan
8. Nilai investasi yang relative murah
9. Jangka waktu implementasi yang relative cepat
Kerugian
1. Tidak ada fitur perpajakan diddalamnya
2. Tidak ada module fixed asset
3. Kelemahan multi warehouse
4. Tidak dapat digunakan untuk perusahaan multi company
Sasaran : Perbankan
D_122130137_Gilang Fajar Pratama Suwarna
BalasHapusTugas 3
UPNYK CBIS
Manfaat:
1. Dapat mempermudah mahasiswa saat input krs
2. Memperoleh informasi terbaru dari universitas
3. Dapat melihat jadwal kegiatan belajar mengajar
4. Dapat melihat nilai dengan mudah dan cepat
5. Mempermudah mahasiswa berhubungan dengan universitas
Tujuan:
1. Agar mahasiswa UPNVYK mempunyai wadah untuk menyampaikan kritik dan saran
2. Mempermudah pihak universitas menampilkan hasil dari kegiatan perkuliahan
Sasaran:
Mahasiswa UPN yang terdaftar dan mempunyai pin
D - 122130004 - Fajar Maulana Wijayanto
BalasHapusTugas 2
Contoh sistem informasi seperti http://www.kotajogja.com/event. Website tersebut memberikan informasi seputar event-event yang berada di seputaran kota Jogja. Disini dapat kta temukan seputaran info-info terdekat yang ingin kita ketahui beserta tempat dimana event/acara akan dilaksanakan.
Website ini sangat membantu kita yang senang dengan hiburan-hiburan agar tidak ketinggalan zaman dalam mengetahui event-event terkini. Website ini juga cukup memberikan banyak keuntungan, seperti : Informasi yang up-to-date dan schedule event yang ada di kedepannya. Namun, website ini memiliki kekurangan yaitu tidak lengkapnya data yang tertera
D_122130113_Aditya Tri Wahyudi
BalasHapusContoh sistem informasi Aplikasi cuaca dalam smartphone. aplikasi tersebut memberikan info terbaru seputar ramalan cuca sesuai dengan daerah tinggal anda, bahkan aplikasi tersebut dapat memberikan info cuca dari negara lain . Saat inin hampir semua keluaran smartphone memiliki aplikasi cuaca. karena terbukti membantu pengguna untuk mendapakan informasi seputar cuaca
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusD - 122130139 - Dimas Tirta Nugraha
BalasHapusTugas 3
Manfaat dari MNC News :
1. menyampaikan informasi berita terkini
2. menghibur masyarakat
3. membuka wawasan masyarakat
4. membuka jiwa kreatifitas anak dengan menyiarkan progam tv anak - anak
Tujuan :
menyampaikan berita kepada pemirsa apa adanya, tanpa rekayasa. Dalam penyampaian memegang prinsip lebih cepat, lebih tepat, berimbang, dan lebih memikat.
Sasaran : Masyarakat
D - 122130148 - Kurniawan Saputro
BalasHapusTugas 2
contoh sistem informasi aplikasi google map. aplikasi ini berguna membantu kita untuk mencari lokasi dan mengetahui lokasi kita berada. dan berfungsi untuk petunjuk arah atau gps.
D - 122130148 - Kurniawan Saputro
BalasHapusTugas 3
Manfaat google map :
1. mempermudah mencari lokasi
2. mengetahui lokasi
3. Memberi petunjuk arah
4. Mempermudah rute perjalanan
5. Mengetahui kejadian disekitar
Tujuan :
mendapat petunjuk arah
Sasaran : Masyarakat umum
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusD_Alfin Pradika Putra_122130185
BalasHapusTugas 2
Dictionary.com merupakan sebuah situs informasi yang dapat digunakan membantu mempelajari tentang bahasa inggris, di sana terdapat berbagai informasi tentang bahasa inggris dan kosakata bahasa inggris yang ditampilkan lebih menarik.
D_Alfin Pradika Putra_122130185
BalasHapusTugas 3
Manfaat dictionary.com :
1. mempermudah mencari kosakata bahasa inggris baru
2. bahasa lebih variatif dan sederhana
3. tampilan web lebih modern
4. membantu mempelajari bahasa inggris dengan mudah
Tujuan :
membantu mempermudah dalam belajar bahasa inggris
Sasaran : Masyarakat umum
D_122140101_Nasha Cattleya
BalasHapuswww.youtube.com, situs ini memungkinkan pengguna mengunggah, menonton, dan berbagi video.
Manfaat:
1. Media Promosi Yang Handal
Produsen saat ini lebih banyak mempromosikan prodaknya di youtube,selain efektif juga di anggap murah dalam penayangannya.
2. Media Pembelajaran
Digunakan sebagai lahan untuk saling berbagi ilmu kelebihan menggunakan media ini adalah kita bisa langsung melihat prakteknya, dan juga lebih gampang dimengerti.
3. Sarana Hiburan
Manfaat youtube yang lain adalah sebagai sarana hiburan, baik yang berbasis vidio atau suara, di youtube anda bisa memilih chennel penyedia vidio yang anda inginkan dan tentunya gratis.
4. Jendela Dunia
Dengan adanya youtube maka anda akan lebih mudah melihat dan mengenal dunia , banyak vidio yang berasal dari berbagai negara yang dapat kita tonton kapanpun dan diamanapun anda berada.
5. Tempat Cari Uang
Di youtube anda bisa mendapatkan pundi-pundi dollar tentunya dari vidio yang ada upload semakin banyak yang melihat vidio anda maka akan semakin tebal dompet anda.
Sasaran: Masyarakat
A_122130010_Sakti Gringsing
BalasHapusKemampuan :
1.Mengetahui jadwal kuliah
2.Mengetahui nilai akhir IPK/IPS
3. Mengetahui nilai mata kuliah
4. Input jadwal kuliah lebih mudah
5. Mahasiswa lebih mudah menyampaikan kritik&saran
6. Lebih cepat mengetahui pengumuman dari pihak jurusan
Sasaran : Seluruh mahasiswa UPN
Manfaat :
1.Tidak terjadi tabrakan jadwal
2. Dosen lebih mudah memasukkan nilai mahasiswa
3. Mudah mengaksesnya
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusE_122130161_Dicky Alghoni
BalasHapusTugas 3
Manfaat :
-Nasabah dapat membuat transaksi atau membayar tagihan kapanpun. Sms/internet banking menghemat banyak waktu.
-Sms/internet banking melalui HP sangat mudah untuk dimengerti. Tampilan dari mobile banking juga sangat simple. Nasabah hanya perlu mengikuti instruksi untuk melakukan transaksi.
-Sms/internet banking mengefektifkan biaya. Kebanyakan bank menyediakan fasilitas Sms/internet banking dengan biaya yang rendah.
-Sms/internet banking mengurangi resiko penipuan.
-Sms/internet banking juga memberikan keuntungan bagi bank. Sms/internet banking mengurangi biaya dari tele-banking dan lebih ekonomis.
Elemen :
-Handphone(HP)
-Jaringan (internet/pulsa)
-Nasabah
Interaksi :
Nasabah dapat langsung berinteraksi dengan mengirimkan pesan transaksi yang anda inginkan berupa SMS, atau dengan menu melalui aplikasi:
Tujuan :
Nasabah dapat mentransfer uang secara langsung pada rekening bank yang sama maupun beda melalui Sms/internet banking.
Sasaran :
Masyarakat Umum
E_122140138_Muhammad Safiq A
BalasHapusManfaat sistem informasi upn v yk
-Bagi pemilik : karen informasi yg lngkap maka akan bnyak calonmaba yg trtarik untuk melnjutkan studynya di upn vyk
-Bagi pengguna/pihak ke3 : pengguna/phak ke3 akan mudah mndpatkan infrmasi yg lngkap tntang upn v yk dri kapasitas mahasiswa per jurusan sampai biaya perkuliahan di uon v yk.
Unsur2 yang ada
-Interaksi antara dosen,krywan,dan mhasiswa
-Aturan2 yg ada dlm proses pemblajaran di upn v yk,sehingga mnciptakan kenyamanan antra dosen,krywan,danmhsiswa
-Elemen2 yg trdapat di upn v yk antra lain dosen,krywan,mhsiswa,ruang kelas dll :D
-Tujuannya untuk melakukan sistem pmblajaran yg nyaman dan teratur
E-1 22130253- Safira Ratnasari
BalasHapusTugas 3
Manfaat e-government :
• Mekanisme interaksi baru (moderen) antara pemerintah dengan masyarakat dan kalangan lain yang berkepentingan (stakeholder);
• Pelayanan servis yang lebih baik kepada masyarakat. Informasidapat disediakan 24 jam, 7 hari dalam seminggu, tanpa harus menunggu dibukanya kantor . Informasi dapat dicari dari kantor, rumah, tanpa harus secara fisik datang ke kantor pemerintahan.
• Pelaksanaan pemerintahan yang lebih efisien
• Masyarakat dapat memberi masukan mengenai kebijakan-kebijakan yang dibuat oleh pemerintah sehingga dapat memperbaiki kinerja pemerintah.
• Memberikan peluang bagi pemerintah untuk mendapatkan sumber-sumber pendapatan baru melalui interaksinya dengan pihak-pihak yang berkepentingan
Elemen :
Pemerintah, masyarakat, pihak-pihak yang berkepentingan
Interaksi :
Pemerintah memberikan informasi urusan bisnis, serta hal-hal lain yang berkenaan dengan pemerintahan, menyampaikan pelayanan publik, atau proses kepemerintahan yang demokratis melalui e-government yang kemudian diakses oleh masyarakat atau pihak-pihak yang berkepentingan
Tujuan :
Memberikan informasi, aksesibilitas yang lebih baik dari pelayanan publik , kenyamanan, dan peningkatan efisiensi pelayanan masyarakat.
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusE-122130104-DEESHA FAISAL PRADANA
BalasHapusManfaat Program Point Of Sales
Dengan menggunakan aplikasi Point Of Sale kita bisa memperoleh beberapa keuntungan dengan adanya nilai tambah (added value) yang bisa diberikan, antara lain:
1. Peningkatan Kualitas Pelayanan. Dengan menggunakan software point of sales ini, Anda dapat dengan mudah menjalankan proses transaksi dengan cepat dan sistematis tentu sangat mendukung orientasi pelayanan usaha anda terhadap konsumen serta meningkatkan ketertarikan pasar.
2. Peningkatan Citra Usaha. Setiap konsumen dan stakeholder yang terlibat akan memandang usaha anda sebagai sebuah computerized enterprise yang dikelola dengan baik dan profesional.
3. Competitive Advantage. Penerapan teknologi informasi (TI) dapat meningkatkan daya saing perusahaan anda dalam kancah bisnis yang memang sangat ketat dan mengutamakan efisiensi waktu, terutama menghadapi era global market.
4. Kemudahan Proses Controlling & Pengambilan Keputusan. Anda dapat dengan mudah melakukan proses controlling karena semua laporan dapat disediakan dengan cepat, sehingga mempermudah proses pengambilan keputusan baik secara kolektif maupun personal.
5. Dengan menggunakan Point of sales (POS) pelanggan/konsumen dapat menggunakan para kartu debit atau kredit sehingga memberikan kemudahan saat konsumen melakukan pembayaran langsung pada saat transaksi. Terminal POS secara elektronis terkoneksi ke bank milik Anda, yang akan terhubung ke financial tracking system dunia..
unsur-unsur yang ada dalam POS
1. Hardware
-PC (bisa berbentuk Rakitan atau Built Up yang umumnya Touch screen)
-Mini Printer sebagai Receipt (bisa berupa Thermal atau Dot Matric Printer)
-Cash Drawer/Laci Uang
-Pole Display
2.Software
-Operating System (Windows ,Linux ,dll)
-Aplikasi POS System
Bahasa program yang digunakan kebanyakan menggunakan High level Language seperti Visual Basic, Delphi dan lainnya yang membutuhkan system Database yang sangat fleksibel dalam ukuran dan koneksinya
interaksinya antara penjual (kasir) dan pembeli. karena sistem point of sales mengeluarkan struk belanja yg dapat dipertanggungjawabkan kebenaran dan keasliannya oleh penjual dan pembeli. khusus untuk penjual (kasir), dia bisa mempertanggungjawabkan antara jumlah barang keluar dengan stok barang tersedia kepada departemen lain dalam perusahaan belanja tersebut.
tujuan dari pos ini adalah untuk melakukan efisiensi transaksi dan untuk Untuk memberikan suatu kontribusi kepada masyarakat dalam hal ini
transaksi dengan kecepatan dan ketelitian dan kelengkapan pelaporan
manajemen.
Sistem Informasi OLX.com
BalasHapus*Manfaat:
1. Memudahkan untuk menjual atau membeli suatu barang
2. Praktis dan menghemat waktu
3. Tidak perlu keluar rumah untuk membeli barang
4. Banyak pilihan barang yang ditawarkan
5. Harga yang ditawarkan relatif lebih murah
*Elemen:
Penjual, Pembeli
*Interaksi:
Seorang pembeli dapat berinteraksi jual beli melalui berbagai komunikasi yang telah disediakan oleh OLX, antara lain Telepon dan BBM.
*Tujuan:
Memudahkan penggunanya untuk menjual ataupun membeli suatu barang yang diinginkan secara mudah. Tujuan lain adalah sebagai sarana/ tempat jual beli secara online.
*Sasaran:
Semua kalangan masyarakat.
*Aturan:
Aturan yang dibuat oleh pencipta OLX.com, mengharuskan setiap barang yang dijual tidak mengandung unsur sara ataupun pornografi.
E_122130172_Hisyam Dwi Satrio
BalasHapusSalah satu contoh sistem informasi adalah OLX Indonesia. OLX Indonesia (sebelumnya bernama tokobagus.com dan berniaga.com) adalah sebuah situs web iklan baris di Indonesia yang difokuskan untuk membeli dan menjual produk serta jasa secara daring. OLX Indonesia adalah tempat untuk mencari barang baru atau bekas berkualitas seperti produk elektronik, otomotif, rumah, peralatan rumah tangga, aneka jasa, dan juga lowongan kerja. Pasang iklan gratis adalah salah satu layanan yang disediakan oleh OLX Indonesia untuk para penjual. Dalam melakukan transaksi di OLX Indonesia, baik jual ataupun beli, juga tidak dikenakan biaya. Tidak hanya itu, OLX Indonesia juga dapat menjadi search engine yang friendly karena bukan hanya pengunjung situs yang dapat menemukan iklan yang dipublikasikan, tetapi juga orang-orang yang mencari produk dan jasa melalui search engine seperti Google juga akan menemukan iklan tersebut. OLX Indonesia memiliki slogan "Cara Tepat Jual Cepat".
E_122140076_HENRIKUS WILLI ADI SAPUTRA
BalasHapusSistem informasi manajemen Rumah Sakit adalah sebuah sistem komputerisasi yang memproses dan mengintegrasikan seluruh alur proses bisnis layanan kesehatan dalam bentuk jaringan koordinasi, pelaporan dan prosedur administrasi untuk memperoleh informasi secara tepat dan tepat. Sistem informasi rumah sakit umumnya mencakup masalah klinikas (Media), pasien dan informasi-informasi yang berkaitan dengan kegiatan rumah sakit itu sendiri.
Tujuan sistem informasi rumah sakit sendiri adalah :
1. Lebih meningkatkan pelayanan rumah sakit.
2. Agar data-data yang ada dalam rumah sakit tersusun rapi.
3. kemudahan dalam pencarian data obat, pasien dll yang berhubungan dengan rumah sakit.
Meningkatkan citra pelayanan rumah sakit.
Manfaat SIMKES pada Rumah Sakit:
1. Dapat memantau perkembangan Rumah Sakit secara akurat dan tepat.
2. Dapat meningkatkan pelayanan dibidang kesehatan kepada masyarakat.
3. Dapat menyimpan data base Rumah Sakit mulai dari Pasien, Karyawan yang terdiri dari
4. Data Rumah Sakit, data administrasi,data Aset Rumah Sakit dan lain-lain
5. Dapat mengangkat brand image Rumah Sakit tersebut secara tidak langsung dengan memiliki fasilitas modern
6. Dapat mengurangi beban kerja sub-bagian rekam medis dalam menangani berkas rekam medis mulai dari sub-bagian yang paling direpotkan yaitu coding,indexing,filling dan lain-lain.
Sasaran : Semua golongan masyarakat
E - 122140081 - Fuji Sulaeman
BalasHapusSI: Aplikasi KAI Access
Manfaat :
Mempermudah konsumen dalam memesan tiket kereta api
Elemen :
- Smartphone
- Koneksi internet
- Server
- Konsumen
Interaksi :
Konsumen hanya tinggal memilih jadwal keberangkatan dan memilihi kereta lalu mengisi data diri dan melakukan pembayaran.
Tujuan :
Agar masyarakat yg ingin menggunakan kereta api tidak perlu repot-repot mengantre untuk memesan tiket
Sasaran :
Masyarakat yg ingin menggunakan jasa kereta api
A_122130230_Brian Pratama Situmorang
BalasHapusTugas 3
Play Store
Manfaat dan Tujuan :
- Dapat meng-Upload aplikasi khusus android buatan kita sendiri untuk di jual/diunduh ke seluruh pengguna android lainnya
- Untuk mengetahui segala informasi aplikasi terbaru dari android
- Untuk mendownload/mengunduh segala aplikasi, antivirus, dan game-game seru yang kita inginkan untuk kita install didalam smartphone Android kita
- Dapat meng-update segala aplikasi yang ada di dalam smartphone android kita
- Play Store ini hanya khusus buat pengguna smartphone berOs Android
Sasaran :
Masyarakat umum yang menggunakan smartphone yang berOS Android
E_122130172_Hisyam Dwi Satrio
BalasHapusTugas 3
OLX INDONESIA
manfaatnya :
1. situs web iklan baris di Indonesia yang difokuskan untuk membeli dan menjual produk serta jasa secara daring.
2. tempat untuk mencari barang baru atau bekas berkualitas seperti produk elektronik, otomotif, rumah, peralatan rumah tangga, aneka jasa, dan juga lowongan kerja.
Elemen-elemen OLX antara lain: penjual, pembeli, barang, server, bank, kurir, uang, iklan.
Keuntungannya :
1. Pasang iklan gratis adalah salah satu layanan yang disediakan oleh OLX Indonesia untuk para penjual.
2. Dalam melakukan transaksi di OLX Indonesia, baik jual ataupun beli, juga tidak dikenakan biaya.
3. OLX Indonesia juga dapat menjadi search engine yang friendly karena bukan hanya pengunjung situs yang dapat menemukan iklan yang dipublikasikan, tetapi juga orang-orang yang mencari produk dan jasa melalui search engine seperti Google juga akan menemukan iklan tersebut.
4. Katagori penjualan barang dan jasa yang bervariasi yang memudahkan pencarian
5. Pengelompokan tempat pencarian barang dan jasa yang memudahkan pembeli mengetahui tempat penjual
Kerugian :
1. Masa tayang iklan terbatas
2. Setiap pengguna di OLX hanya diberikan jatah iklan 10 buah dengan catatan iklan harus beda semua .
3. Banyaknya penjual yang tidak bertanggung jawab dan akhirnya merugikan pembeli
Sasaran : Masyarakat semua golongan